MetroNewsNusantara

Tata Reklame, Bapenda Makassar Ingin Jalan Terlihat Indah

MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Malassar, menggelar sosialisasi tentang penataan reklame. Program tata reklame ini,dilakukan agar jalan-jalan di Kota Makassar terlihat indah.

Kegiatan sosialisasi ini yang berlangsung di Hotel Asyra, Kamis (14/7/2022) ini. Sesuai dengan arahan Kepala Bapenda Makassar, Firman Pagarra.

Baca Juga: Bapenda Makassar Cek Fisik dan Cek Pemilik Kendaraan, Firman Pagarra: Akan Kita Lakukan Berkala

Di mana, sosialisasi dari Bapenda Makassar tentang penataan Kepala seluruh Wajib Pajak Reklame Jalan Somba Opu dan Jalan Bulusaraung.

Sosialisasi penataan reklame ini sendiri, di laksanakan oleh Kepala Bidang Pajak Daerah dan Retribusi Bapenda Makassar, Harryman.

Baca Juga: Peningkatan PAD, Pemkot Makassar Melalui Bapenda Gelar Sosialisasi Pajak Daerah

“Sosialisasi ini untuk menyampaikan Kepala wajib pajak tersebut tentang aturan dan penyeragaman Reklame di jalan tersebut agar tertata dan kelihatan lebih indah,” tutur Harryman.

Sebagai informasi, Bapenda Makassar sejauh ini rutin turun ke ruas jalan di wilayah Makassar, dalam rangka menertibkan reklame ilegal. (*)

# Tata Reklame, Bapenda Makassar Ingin Jalan Terlihat Indah

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button