PALU, NEWSURBAN.ID – Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid, menggelar rapat evaluasi kinerja bersama para pengawas Padat Karya serta Korcam dan Korlur se-Kota Palu, Kamis (19/12/2024). Rapat evaluasi kinerja di Rujab Wali Kota Palu Jalan Balai Kota,dihadiri seluruh pengawas Padat Karya, Korcam, dan Korlur se-Kota Palu. Hadir mendampingi Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Palu, Mohammad Arif, beserta pejabat terkait dan para camat dan lurah. Di kesempatan tersebut, Wali Kota Palu mengharapkan para pengawas maupun Korcam dan…
BONE, NEWSURBAN.ID — Kelompok nelayan pelabuhan Bajoe mendeklarasikan dukungan kepada Ketua Umum PKB, Gus Muhaimin Iskandar atau yang akrab-disapa Gus Imin untuk menjadi Presiden RI dalam Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang. Deklarasi tersebut di gelar di Jl. Tanggul, Pantai Bajo, Kecamatan Tanete Riattang Timur, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan, Sabtu (1/7/2023). Baca Juga: Dampingi Para Bacaleg Partai PKB Daftar Di KPU Amure Optimis Raih Kursi Pimpinan DPRD Ketua DPC PKB Bone, Rusdi mengatakan, hal tersebut terjadi lantaran…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID — Bupati Bulukumba Andi Muchtar Ali Yusuf menilai anggota Pasukan Pengibar (duplikat) Bendera Pusaka atau Paskibraka Bulukumba sukses menjalankan tugasnya pada upacara peringatan HUT ke-77 Kemerdekaan RI yang digelar di Lapangan Pemuda, Rabu, 17 Agustus 2022. Bupati berlatar pengusaha ini pun mengaku puas dengan pengibaran dan penurunan bendera merah putih yang juga disaksikan oleh ratusan warga yang memadati Lapangan Pemuda. “Anak-anak kita Paskibraka sukses. Mungkin sepatunya di Jakarta lebih baik, tapi pelaksanaannya tidak…
GOWA, NEWSURBAN.ID – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa terus melakukan upaya-upaya deteksi dini dan penanganan penyakit kanker, termasuk kanker serviks. Salah satunya yang dilakukan Tim Penggerak PKK Kabupaten Gowa bersama Ikatan Bidan Indonesia (IBI), Dinas Kesehatan Kabupaten Gowa dan RSUD Syekh Yusuf melalui edukasi pemeriksaan IVA dan pap smear secara serentak di 26 puskesmas termasuk di RSUD Syekh Yusuf Kabupaten Gowa, Sabtu (7/9). Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Gowa, Suryanti Andy Azis mengatakan, mekanisme timbulnya…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan Didampingi Wakil Bupati Gowa, H. Abd Rauf Malaganni dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Gowa melakukan studi tiru pengembangan pariwisata ke Kabupaten Klungkung, Provinsi Bali, Jumat (16/12). Bupati Gowa bersama rombongan-diterima langsung oleh Bupati Klungkung, I Nyoman Suwirta di Kantor Bupati Klungkung. Adnan mengatakan, kedatangannya ke Kabupaten Klungkung untuk mengetahui bagaimana pemerintah daerah bisa mengembangkan sektor pariwisata. Baca Juga: Bupati Gowa Nilai Program PTPR Minimalisir Konflik Sosial…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Pengujung tahun 2023, Badan Pusat Statistik mencatat Inflasi di Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) tercatat menurun. Data terbaru BPS Sulsel, Jum’at 1 Desember 2023, mencatat inflasi Year on Year (YoY) di bulan November 2023 tercatat 2,79 persen. Sementara inflasi bulan ke bulan ( November 2023 terhadap Oktober 2023) tercatat 0,16 persen. “Inflasi YoY bulan November 2023 di Sulsel tercatat sebesar 2,79 persen, lebih rendah-dibanding inflasi bulan Oktober 2023 sebesar 2,89 persen,” kata Kepala…
WAJO, NEWSURBAN.ID – Kegiatan jalan sehat Sulsel Anti Mager kembali dilaksanakan yang ketiga kalinya di Kabupaten Wajo. Jalan sehat Sulsel Anti Mager di Kabupaten Wajo kali ini, dengan start di Lapangan Merdeka dan finish di RTH Callaccu. Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman melepas langsung peserta jalan sehat Sulsel Anti Mager. “Bersama 20 ribu masyarakat Kabupaten Wajo melaksanakan jalan santai Sulsel Anti Mager,” katanya. Turut hadir Anggota DPR RI, Ibu Andi Yuliani Paris; Ketua Umum Pengurus Pusat Pondok…
SIDRAP, NEWSURBAN.ID — Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto kembali bertemu dengan sejumlah tokoh masyarakat beserta kepala desa yang ada di Kabupaten Sidrap. Pertemuan sederhana itu berlangsung di Rumah Wakil Wali Kota Makassar Fatmawati Rusdi, di Kelurahan Rijang Pittu, Pangkajene, Kabupaten Sidrap, Sabtu (18/03/2023). Mewakili tokoh masyarakat Kabupaten Sidrap, Ketua DPRD Sidrap H Ruslan mengucapkan selamat datang kepada Wali Kota Makassar Danny Pomanto di Bumi Nene Mallomo. Tidak hanya bertemu dengan sejumlah tokoh masyarakat, kedatangan…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan melalui Dinas PUTR telah menyelesaikan pengerjaan jalan Ruas Rantepao – Sa’dan – Batusitanduk sepanjang 5,4 km untuk pengerjaan tahun 2022. “Alhamdulillah, telah tuntas 100 persen pengerjaan jalan ruas Rantepao – Sa’dan – Batusitanduk sepanjang 5,4 km untuk pengerjaan tahun 2022. Dengan konstruksi jalan aspal plus bahu beton,” kata Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, Minggu, 8 Januari 2023. Baca Juga: Antisipasi Dampak Cuaca Ekstrem, Gubernur Andi Sudirman Arahkan Penggunaan…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID — Komunitas Bulukumba Runners akan menggelar even ‘Sport Tourism’ dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahunnya yang ke-5 tahun. Even yang memadukan antara olahraga dan pariwisata ini, dirancang melalui Bulukumba Run 2023. “Insya Allah kita gelar Bulukumba Run pada 9 Juli 2023 mendatang di lapangan Pemuda Bulukumba,” kata Ketua Bulukumba Runners, Asrul Anas seusai audiens dengan Bupati Bulukumba Andi Muchtar Ali Yusuf di Pendopo Rujab Bupati Bulukumba, Kamis, 8 Juni 2023. Asrul mengatakan…