Kapolres Gowa Pimpin Gelar Operasional dan Anev Bulanan

GOWA, NEWSURBAN.ID — Kapolres Gowa AKBP Reonald T.S Simanjuntak, memimpin Gelar Operasional dan Anev Bulanan, di Aula Je’netallasa Sileo. Gelar Operasional dan Anev Bulanan di hadiri oleh seluruh Pejabat Utama serta Kapolsek Jajaran Polres Gowa, Rabu (12/4/2023) Siang.

Dalam kegiatan itu, Reonald di dampingi Waka Polres Gowa Kompol Soma Mihardja. Reonald memberikan arahan serta penekanan kepada seluruh peserta Anev.

Baca Juga: Kapolres Gowa Perintahkan Usut dan Tangkap Pelaku Penyerangan di Manggarupi Gowa

Reonald juga menyampaikan kegiatan ini perlu di lakukan sebagai. Pasalnya, ini bentuk Analisa dan Evaluasi (Anev) gangguan kamtibmas guna mengetahui dinamika Situasi Polres Gowa dan jajaran.

Gelar Operasional di awali dengan paparan Kabagops. Dan di lanjutkan oleh para kasat, kasi dan Kapolsek jajaran Polres Gowa, tentang kinerja bulan kemarin dan bulan kedepan.

Baca Juga: 18 Pelaku Tawuran di Jalan Manggarupi Gowa Di amankan, Ini Himbauan Kapolres Gowa

Kegiatan di tutup dengan penekanan dan penguatan yang di sampaikan oleh Kapolres Gowa. Yang di landasi dari paparan yang telah di laksanakan sebelumnya oleh Kabag dan Kasat yang telah-ditunjuk.

Baca Juga: Polres Gowa Gelar TFG Simulasi Pengamanan Kantor

Kapolres Gowa menekankan agar selalu siap dan tanggap dalam menghadapi dinamika kamtibmas. Yang terjadi dalam bulan suci Ramadhan dan pelaksanaan Operasi Ketupat menjelang Idul Fitri Tahun 2023. (tim)

Exit mobile version