MAKASSAR, NEWSURBAN.ID โ Wakil Wali Kota Makassar, Fatmawati Rusdi mengunjungi langsung Lorong wisata yang bernama Lorong Edu Park di Kelurahan Biring Romang, Kecamatan Manggala, Sabtu (23/7/22). Dalam kunjungannya Fatma yang didampingi Kadis Perdagangan Makassar Arlin Ariesta dan Kadis Pariwisata Makassar Muhammad Roem serta Camat Manggala Fadli, mengatakan lorong Edu Park wajib segera dirampungkan. Terutama pada akses masuk ke dalam kawasan Lorong Edu Park.ย โHarus segera-dirampungkan tinggal sekitaran dua minggu ini kita sudah harus selesaikan. Terutama akses…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID โ Masyarakat Kabupaten Bulukumba merasa bersyukur dan senang mendapatkan benih unggul gratis Pemprov Sulsel melalui program Mandiri Benih. Hal itu,disampaikan oleh petani saat bertemu dan berdialog bersama Gubernur Sulsel saat meninjau program Mandiri Benih yang mulai tumbuh di Dusun Polewali, Desa Salemba, Kecamatan Ujung Loe, Kabupaten Bulukumba, Senin 13 Juni 2022. Baca Juga:ย Dapat Bantuan Kapal, Nelayan di Bulukumba Berterima Kasih ke Gubernur Andi Sudirman Seperti diakui oleh petani bernama Ramlan. Ia mengaku, bahwa…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID โ Jelang Ramadhan, Tim Aksi Cepat Tanggap (ACT) di Kota Makassar, Sulawesi Selatan menggelar Podcast Outdoor mengajak masyarakat menyiapkan sedekah terbaik. Dan, menjadikan kebiasaan jelang hingga usai Ramadhan. Program bertema “Kan Mau Ramadhan” di luncurkan jelang Ramadhan 1443 Hijriah yang akan tiba 27 hari lagi. Setelah resmi di luncurkan tim ACT terus menggencarkan ajakan kebaikan melalui tema โKan Mau Ramadhanโ. Aksi kebaikan turut di lakukan di Kota Makssar yang berlangsung Sabtu (5/3) pagi.…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID โ Tambahan Penghasilan Pengawai atau TPP ASN Pemprov Sulsel (Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan) bakal segera cair. Hal itu di sampaikan oleh Kepala BKD Sulsel, Imran Jausi. Menurutnya, hal ini menjadi perhatian Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman untuk segera membayarkan TPP ASN Pemprov Sulsel. “Kami berharap pencairan TPP ini dapat tuntas di semua OPD dalam minggu ini. Hal ini juga sesuai arahan bapak Gubernur agar pembayaran TPP sudah dapat di lakukan secepatnya sebelum memasuki…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID โ Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan Pomanto (Danny Pomanto) meminta orang tua berperan aktif dalam program jagai anakta’, agar anak tumbuh menjadi penerus bangsa yang andal dan bermanfaat. “Kondisi dewasa ini yang memudahkan akses informasi melalui smartphone menjadi tantangan para orang tua dalam mendidik anak-anaknya. Olehnya itu, orang tua sangat berperan mengarahkan anak-anaknya,” tutur Danny Pomanto, saat membuka musyawarah pimpinan daerah Aisyiyah Kota Makassar. di Pesantren Hizbul Wathan Muhammadiyah Sulsel, Desa Bellapunranga, Kabupaten…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID โ Satu lagi kebanggan Kota Makassar yang di pilih oleh tiga negara untuk pelaksanaan Marine Pollution Exercise atau Marpolex 2022 yang rencananya akan di gelar di Pelabuhan Makassar 22-29 Maret mendatang. Terpilihnya Kota Makassar karena di nilai memiliki tempat yang aman dan nyaman untuk di kunjungi serta masyarakatnya yang ramah. Hal tersebut di ungkapkan Een Nuraini (Kasubdit penanggulangan musibah dan pengerjaan bawah air) Direktorat KPLP Ditjen Perhubungan Laut Kemenhub RI saat hadir menemui…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Sebanyak 43,6 Kg Sabu Sabu,ย 11.477 butir pil Ekstasi, di amankan dari empat tersangka. Ini rekor pengungkapan kasus narkotika terbesar oleh Timsus Resnarkoba Polrestabes Makassar. Pengungkapan kasus Narkotika terbesar ini bisa menyelamatkan warga Makassar dan warga Sulawesi Selatan sebanyak 290 ribu orang dari penyalahgunaan narkotika. Baca Juga:Diduga Bunuh Diri, Mayat Budi Utomo Di temukan Tergantung di Jembatan di Makassar Pengungkapan kasus narkotika ini, di sampaikan oleh Kapolda Sulsel, Irjen Nana Sudjana,…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID โ Tim Seleksi Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Sulsel menemui Ketua DPRD Sulsel, Andi Ina Kartika Sari, di Rumah Jabatan Ketua DPRD, Senin malam, 18 September 2023. Timsel yang hadir, yakni Suparno (Anno), A Lukman Irwan, dan Arief Wicaksono. Timsel melaporkan agenda dan tahapan penjaringan calon komisioner KPI Sulsel. Mulai dari tahapan pendaftaran, proses seleksi, memperkenalkan para timsel hingga proses tahapan CAT, psikotest danย pendalaman materi visi dan misi calon komisioner KPID Sulsel.…
Bupati Adnan menginginkan 8.000 warganya tervaksin setiap hari. Dengan begitu, target vaksinasi 70 persen warga Kabupaten Gowa tercapai pada akhir Desember 2021. GOWA, NEWSURBAN.ID โ Pemerintah Kabupaten Gowa terus menggenjot cakupan vaksinasi Covid-19 agar untuk mencapai kekebalan kelompok atau herd immunity pada akhir Desember 2021 mendatang sesuai dengan target nasional. Bupati Gowa Adnan Purichta Ichsan pada Rapat Koordinasi Pelaksanaan Percepatan Vaksinasi COVID-19 di Gedung Haji Bate Sungguminasa mengatakan bahwa untuk mencapai kekebalan kelompok maka 70…
Pasar Kampung Baru terpilih menjadi pilot project digitalisasi pasar di Kota Makassar. Rencana peresmiannya, pada Senin 13 Desember 2021 ini. Program ini merupakan yang pertama di Indonesia. MAKASSAR, NEWSURBAN.ID โ Pencanangan digitalisasi pasar di Kota Makassar terungkap dalam pertemuan Direksi Perumda Pasar Makassar Raya dengan Bank Indonesia, Kamis (09/12/2021). Bank Indonesia dalam hal ini, mendukung penuh program digitalisasi di semua pasar yang ada di Kota Makassar. Untuk program ini, Pasar Kampung Baru menjadi pilot project.…