MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Terdampak banjir, Warga Minasa Upa, Kota Makassar mengadu ke Komisi C DPRD Kota Makassar. Mereka adalah warga blok G RW 06 Kelurahan Minasaupa Kecamatan Rappocini. Aduan warga terdampak banjir tersebut,direspons Komisi C DPRD Makassar dengan menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP), Rabu (19/1/2022). Rapat yang digelar di ruang kerja Komisi C ini menghadirkan perwakilan warga, Lurah Minasaupa, Camat Rappocini dan Bidang Pengelolaan Sumber Daya Air (PSDA) dan Drainase PU kota Makassar. Baca Juga:…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Peristiwa dugaan tindakan kekerasan fisik berupa pemukulan siswa di SMAN2 Makassar di bantah oleh Kadis Pendidikan Sulsel Setiawan Aswad. Mantan Widiaiswara BPSDM Sulsel ini mengatakan dan menegaskan, pertikaian atau dugaan pemukulan siswa di SMAN2 Makassar murni insiden perkelahian. Dan guru yang ada di sekitar tempat kejadian itu melakukan pelaraian terhadap siswa tersebut. Baca Juga: Korsup KPK Tegas, Minta Pemprov Sulsel Lakukan Penertiban Aset Negara “Iang benar adalah Guru-guru melerai siswa yang berkelahi. Tidak…
Sebanyak 121 pelamar lelang jabatan eselon II Pemprov Sulsel memenuhi syarat untuk mengikuti tes kompetensi dan makalah. Angka itu, meningkat dari tahun sebelumnya. MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Panitia Seleksi telah mengumumkan hasil seleksi administrasi pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama di Lingkungan Pemerintah Provinsi Sulsel 2021, 11 Desember 2021. Hal itu sesuai pengumuman dengan No.: 012/PANSEL-JPTP/XII/PROVSULSEL 2021. Jika berdasarkan jumlah peserta, ada 197 orang yang mendaftar dan yang melengkapi berkas hingga tahap verifikasi 143 orang. Yang…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Selatan, Prof Zudan Arif Fakrulloh dorong budaya olahraga terutama di kalangan Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemprov Sulsel. Untuk itu, ajak mengajak ASN membiasakan berolahraga. Ajakan ini dia sampaikan dalam rangka mendorong budaya hidup sehat melalui aktivitas fisik. Langkah ini dia lakukan dengan tujuan untuk menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh para pegawai. Dengan tubuh yang sehat, dia mengharapkan produktivitas kerja ASN akan meningkat. Sehingga kinerja Pemprov Sulsel pun semakin optimal. Baca Juga: Bersama…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID — Bupati Bulukumba Andi Muchtar Ali Yusuf menegaskan komitmennya untuk melestarikan budaya di Kawasan Adat Ammatoa Kajang. Sebab ia berpandangan, budaya Ammatoa Kajang sangat unik dan paling natural. Hanya saja, bupati berlatar pengusaha ini khawatir budaya Ammatoa Kajang akan terkikis, jika warganya satu per satu meninggalkan kampung halaman dan keluar daerah untuk mencari lapangan pekerjaan. “Jika kondisi ekonomi masyarakat di kawasan adat ini terseok-seok, maka besar kemungkinan mereka akan keluar cari kerja. Kalau…
BONE, NEWSURBAN.ID — Salah satu aktivitas tambang galian C yang terletak di Desa Wollangi, Kecamatan Barebbo, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan mendapat sorotan. Di mana dari hasil investigasi yang di lakukan Tim Kunderuz Bone yang terdiri dari beberapa media. Menemukan adanya sejumlah dugaan pelanggaran yang di lakukan pemilik tambang. Salah satunya lokasi tambang berdekatan dengan pemukiman penduduk setempat. Bahkan ada rumah warga berada tepat di kaki gunung lokasi tambang. Baca Juga: Penyidik Polres Bone Periksa Saksi dan…
BONE, NEWSURBAN.ID — Kebakaran hebat kembali terjadi di Dusun Ujung Lamuru Kecamatan Lappariaja Kabupaten Bone Sulawesi Selatan, Rabu dini hari (5/1/2022). Duggaan awal akibat korsleting listrik. Peristiwa ini terjadi sekitar pukul 03:00 wita dan menghanguskan 2 rumah milik Hj. Nurhaedah (60) dan Nuraeni (48). Kapolsek Lappariaja Iptu Siswanto yang dikonfirmasi membenarkan hal ini. Baca Juga: Korsleting Listrik Satu Rumah di Kabupaten Bone Hangus Terbakar Ia menjelaskan bahwa api berasal dari rumah Ibu Nuraeni. “Saat itu…
PALU, NEWSURBAN.ID – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Palu gelar Rapat Paripurna, dengan agenda pembentukan Alat Kelengkapan Dewan (AKD), di ruang sidang utama DPRD, Senini 7 Oktober 2024. Rapat ini menetapkan pimpinan berbagai badan dan komisi di DPRD Kota Palu, termasuk Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda), Badan Kehormatan (BK). Serta Komisi A, B, dan C. Berdasarkan rapat tersebut, Arif Miladi dari Fraksi Partai Golkar terpilih sebagai Ketua Bapemperda, dengan Wakil Ketua Rustia Tompo dari…
BONE, NEWSURBAN.ID — Di bulan suci ramadan para komunitas di Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan, menjadikan ajang untuk bersilaturahmi kepada para kaum duafa. Hal ini terlihat setelah komunitas Poci-Poci tak ketinggalan di momentum bulan suci ramadan untuk berbagi. Komunitas Poci-Poci sendiri, terdiri emak-emak cantik ini menyasar di tempat-tempat yang sering di lalui oleh para kaum duafa. Baca juga: Satpol PP Makassar Berbagi Buka Puasa di Anjungan Losari Ketua Komunitas Poci-Poci, Riska Indri saat di temui di…
PALU, NEWSURBAN.ID — Lembaga Pusat Kajian dan Perlindungan Anak (LPKPA Kota Palu) cukup berperan dalam pemulihan sekaligus penguatan kelompok rentan. Salah satunya, dengan menggelar publik hearing menghadirkan pelajar. Baca Juga: Peduli Kebersihan dan Keindahan, Wawali Reny Apresiasi Kelurahan Baru Wakil Wali Kota Palu dr. Reny A Lamadjido, juga hadir sekaligus menjadi narasumber. Ia senang karena para peserta dari pelajar dan komunitas aktif bertanya. Pertanyaannya beragam seputar problematika remaja. Kegiatan itu, bertema “Publik Hearing Pemulihan Kelompok Rentan…