MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Masa kampanye politik pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak, termasuk Pilgub Sulsel, berakhir hari ini, Sabtu (23/11/2024), pukul…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Warga Kelurahan Tamamaung, Kecamatan Panakkukang menyatakan komitmen dukung pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar,…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan Pomanto (Danny Pomanto)menggelar pertemuan dengan beberapa institusi di Australia. Mengawali lawatannya, Danny menggelar pertemuan dengan Australia Indonesia Center (AIC), dan Monash Art Design and Architecture (MADA) Monash University. Dengan memberikan kuliah umum di depan mahasiswa program S2 dan S3 Monash University di Melbourne, Australia, Kamis (7/07). Pertemuan Wali Kota Danny dengan Chief Executive Senior The Australia – Indonesia Center, Dr Eugene Sebastian. Bersama Tim AIC membahas lingkup…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Cuaca ekstrim yang terjadi di Sulawesi Selatan mengakibatkan terjadinya berbagai bencana baik banjir dan longsor di sejumlah kabupaten dan kota. Salah satunya di Kabupaten Gowa. Untuk melakukan penanganan bencana, Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan memerintahkan SKPD terkait, camat dan desa. Hingga kelurahan untuk membuat posko siaga bencana dengan menyiapkan peralatan-peralatan yang di butuhkan. “Kami minta membangun posko siaga bencana khususnya posko kabupaten yang terpusat di Kantor BPBD Kabupaten Gowa. Begitupun di kecamatan…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Menteri Dalam Negeri (Mendagri) menggelar rapat koordinasi mengenai Penanganan Pemulihan Ekonomi dan Inflasi saat berkunjung ke Sulawesi Selatan. Mendagri kepada Gubernur Sulsel, Forkopimda Sulsel, para Bupati/Walikota se Sulsel di Ruang Rapat Pimpinan Kantor Gubernur Sulsel, Makassar Jum’at 27 Januari 2023. Dalam pengarahannya, Tito Karnavian mengaku, bahwa komposisi pendapatan APBD Provinsi Sulsel tahun anggaran 2023 tergolong kuat. Adapun komposisi pendapatan APBD Provinsi Sulsel Tahun Anggaran 2023 tergolong kuat, dengan PAD 57,25 persen dan…
LUWU TIMUR, NEWSURBAN.ID — Pemilihan Wakil Bupati Luwu Timur akan diselenggarakan pada tanggal 06 Maret 2023, besok. Hal itu sesuai hasil Rapat Badan Musyawarah DPRD Luwu Timur, Senin 27 Februari 2023 lalu. Pertarungan perebutan kursi Wakil Bupati yang nilai cukup panas ini hingga melibatkan satu SSK atau Satuan Setingkat Kompi Brimob akan berjaga pada pemilihan nantinya. Tak hanya Brimob. TNI, Satpol PP dan Dishub Luwu Timur ikut dilibatkan dalam pemilihan wakil Bupati ini. “Jumlah personel…
WAJO, NEWSURBAN.ID – Kapolda Sulsel, Irjen Pol Andi Rian Ryacudu Djajadi, turut serta melakukan panen sekaligus penanaman cabai bersama Penjabat Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin, dan Bupati Wajo, Amran Mahmud, di Desa Lowa, Kecamatan Tanasitolo, Kabupaten Wajo, Jumat, 29 Desember 2023. Iapun menegaskan, siap mendukung program Pemprov Sulsel dalam penanganan inflasi hingga ketahanan pangan. “Selain karena Kabupaten Wajo adalah daerah kelahiran saya, saya adalah Kapolda Sulsel yang merupakan bagian dari Forum Koordinasi Pimpinan Daerah, wajib mendukung…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID — Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bulukumba, melalui Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan akan menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) selama dua hari. Yaitu Senin-Selasa, 26-27 Juni 2023 di taman kota eks pasar lama Bulukumba. GPM ini, di laksanakan serentak secara nasional. “GPM dalam rangka stabilisasi pasokan dan harga pangan menjelang hari raya Idul Adha 1444 Hijriah,” kata Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Bulukumba, Thaiyeb Maningkasi, Minggu, 25 Juni 2023. Ia menuturkan, GPM secara nasional…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID – Pemerintah Kabupaten Bulukumba, melalui Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A). Melaksanakan kegiatan Pemberdayaan Kelompok Masyarakat di Kampung KB. Kegiatan kerja sama dengan Kodim 1411, Baznas, dan Tim Penggerak PKK Bulukumba. Kegiatan ini juga merangkaikan dengan Launching Dashat (Dapur Sehat Atasi Stunting) dan Pencanangan Kampung KB. Tepatnya di Desa Caramming Kecamatan Bontotiro, Rabu, 21 September 2022. Baca juga: Pemkab Gowa Berkomitmen Turunkan Angka Stunting Lewat Peningkatan Identifikasi Resiko…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan ikut meramaikan Bhayangkara Off Road 2022 di Malino dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara Ke-76 yang dilaksanakan oleh Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Selatan, Sabtu (2/7). “Hari ini saya mengikuti Off Road dalam rangka memeriahkan HUT Bhayangkara Ke-76,” kata Adnan sesaat sebelum berangkat dari Rujab Bupati Gowa menuju Malino, Kecamatan Tinggimoncong. Baca Juga: Bhayangkara Off-Road 2022 Digelar Polda Sulsel di Malino Semarakkan 76 Tahun Bhayangkara Bupati Gowa…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID – Bupati Bulukumba Andi Muchtar Ali Yusuf (Andi Utta) berharap Kabupaten Bulukumba yang jadi pilot project Kementerian Kesehatan (Kemenkes) jadi role model layanan Pos Pelayanan Kesehatan Terpadu (Posyandu). Harapan itu, seiring dengan Kementerian Kesehatan RI melakukan transformasi kesehatan melalui perubahan strategi dan kebijakan kesehatan nasional dengan menetapkan 6 pilar transformasi penopang sistem kesehatan Indonesia. Di mana pilar pertamanya adalah Transformasi Layanan Primer yang dilaksanakan melalui penguatan Integrasi Pelayanan Primer (ILP). Untuk melaksakan transformasi…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Selama bulan suci ramadan, Pemerintah Kota Makassar dalam hal ini Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto (Danny Pomanto) beserta jajarannya rutin melaksanakan salat subuh berjemaah di pelataran Anjungan City Of Makassar. Hal ini dilakukan sebagai bentuk perkuatan ummat yang tercantum dalam salah satu program Danny-Fatma. Untuk pekan ke 3 shalat subuh berjamaah ini, Danny menggaungkan manfaat berzakat yang dikemas dalam tema “Berzakatki, Salamakki”. Baca Juga: Wali Kota Danny Hadirkan Empat Penceramah pada Gerakan…