MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Masa kampanye politik pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak, termasuk Pilgub Sulsel, berakhir hari ini, Sabtu (23/11/2024), pukul…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Warga Kelurahan Tamamaung, Kecamatan Panakkukang menyatakan komitmen dukung pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar,…
PALU, NEWSURBAN.ID – Sekretaris Daerah Kota Palu, Irmayanti Pettalolo, S.Sos.,MM, mewakili Pjs. Wali Kota Palu buka Talkshow Pasar Modal Syariah, di Restoran Marannu Palu, Selasa (29/10/2024). Talkshow tersebut bertajuk “MomVest: Mombine Jadi Investor Saham yang ditujukan untuk 1.000 perempuan di Kota Palu. Sekkot Irmayanti yang membacakan sambutan tertulis Pjs. Wali Kota menyampaikan bahwa diantara hal yang membanggakan dari Kota Palu saat ini, adalah terus meningkatnya laju pertumbuhan ekonomi. Hal tersebut,dibarengi dengan indikator perekonomian makro lainnya…
GOWA, NEWSURBAN.ID – Sebanyak 121 kepala desa se-Kabupaten Gowa menghadiri Pelatihan Pengawasan Pengelolaan Keuangan Desa Kabupaten Gowa berlangsung di Arthama Hotel Makassar, Jum’at (6/10). Pelatihan ini dinilai penting dalam meningkatkan pemahaman para aparatur desa, kecamatan dan pengawas internal pemerintah, hingga auditor terkait dengan pengelolaan keuangan daerah. Inspektur Inspektorat Kabupaten Gowa, Andy Aziz Peter mengatakan, kegiatan ini juga sekaligus menghimpun masukan untuk mematangkan strategis pengawasan desa yang lebih represif ke depannya. Baca Juga: Dinilai Baik dalam Penerapan…
JAKARTA, NEWSURBAN.ID — Syahdan, tanggal 17 Desember 2021, Letjen TNI Purn Doni Monardo mendarat di Bandara Sorowako, Luwu Timur, Sulawesi Selatan. Lalu menempuh jalan darat 6,2 km dalam waktu 12 menit menuju komplek tambang PT Vale Indonesia Tbk (PTVI). Tak jauh dari bangunan “center point” tambang di tepi Danau Matano, Doni keluar jalur dan berjalan ke arah pohon trembesi. Rupanya, pohon itu berasal dari Brigif Linud 3/Tri Budi Mahasakti, Kariango, Sulawesi Selatan, saat Doni menjabat…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID – Bupati Bulukumba Andi Muchtar Ali Yusuf (Andi Utta) buka kegiatan Festival Sawah II Desa Tanah Harapan, Kecamatan Rilau Ale, Jumat, 3 Oktober 2023. Pembukaan ditandai dengan penancapan tiang baling-baling. Pimpinan Produksi Festival Sawah II, Ichdar Yeneng Al-Farabi dalam laporannya menyampaikan terima kasih atas kehadiran Bupati Bulukumba. Ia bilang, Festival Sawah II disupport oleh dana desa. Menurutnya Festival Sawah merupakan salah satu program kebudayaan yang ada di Bulukumba. Festival Sawah, katanya, sebagai suatu…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan menitipkan pesan kepada ratusan mahasiswa KKN Unhas yang akan melakukan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di wilayahnya. Salah satunya berharap mahasiswa KKN Unhas saat berada di lokasi KKN mampu menjadi sumber informasi di tengah-tengah masyarakat. Misalnya pada persoalan aturan kewenangan jalan yang masih belum bisa dimengerti masyarakat. Salah satu yang sering menjadi permasalahan adalah infrastruktur jalan. Dirinya menyebutkan bahwa ruas jalan di Kabupaten Gowa menjadi 3 (tiga) kewenangan,…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan membawakan materi pada kuliah singkat mahasiswa Magister Pendidikan Sosiologi, Universitas Muhammadiyah Makassar dengan tema “Politik, Kebijakan dan Hukum pada Ruang Pemerintah untuk Publik”. Kegiatan tersebut berlangsung di Baruga Karaeng Pattingalloang, Kantor Bupati Gowa, Selasa (11/01/22). Adnan mejelaskan, hampir semua lini kehidupan di masuki oleh politik tidak terkecuali di pemerintahan. Apalagi kepala daerah, seperti bupati maupun walikota terpilih karena proses politik. “Ketika kita sebelum menduduki jabatan sebagai kepala…
“Gowa Property Expo ini semakin menegaskan kolaborasi untuk kembali membangkitkan ekonomi pasca pandemi covid-19 yang melanda dunia. Dengan kolaborasi ini, akselerasi ekonomi dapat terus berjalan sehingga daerah dan masyarakat dapat lebih sejahtera di masa yang akan datang,” terang Bupati, Adnan Purichta Ichsan GOWA, NEWSURBAN.ID — Pemerintah Kabupaten Gowa memanfaatkan sejumlah sektor dalam rangka mendorong pengembangan investasi. Salah satunya pada sektor properti atau hunian. Potensi itu di manfaatkan Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, dan Pertanahan (Perkimtan) Kabupaten…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID – Sebelum berangkat mengikuti lomba Festival Anak Sholeh Indonesia (FASI) Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan, kontingen FASI Bulukumba dijamu dan silaturahmi dengan Ketua Tim Penggerak PKK Bulukumba Andi Herfida Muchtar di Pendopo Rujab Bupati Bulukumba, Selasa 16 Juli 2024. Silaturahim dilakukan bersama orang tua anak dan para pembina dari jajaran pengurus BKPRMI Kabupaten Bulukumba. Ketua BKPRMI Muhammad Arpa mengatakan jumlah anak yang menjadi peserta FASI Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan sebanyak 50 orang, namun secara…
PALU, NEWSURBAN.ID — Dalam rangka mengawal penuntasan kegiatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana di Provinsi Sulawesi Tengah jurnalis memiliki fungsi/peran penting mengelola informasi. Hal itu, menjadi materi bahasan para pemateri lokakarya jurnalisme kebencanaan di Hotel Santika, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Jumat (26/05/2023). Kegiatan Lokakarya Jusnalisme Kebencanaan ini mengangkat tema Pendekatan Sinergis Dalam Kegiatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Sulteng. Lokakarya ini atas inisiasi Kementerian PUPR bersama Central Sulawesi Rehabilitasi and and reconstruction project (CSSRP). Dalam lokakarya di…
JAKARTA, NEWSURBAN.ID – Panglima TNI, Jenderal TNI Andika Perkasa menerima Ketua Umum dan Pengurus Pusat Persatuan Purnawirawan TNI Angkatan Darat (PPAD), di kantornya, hari ini Selasa (2/8). Dalam kesempatan itu, Ketua Umum PPAD Letjen TNI Purn Doni Monardo didampingi antara lain, Mayjen TNI Purn Nono Suharsono, Mayjen TNI Pur Wuryanto, Brigjen TNI Purn Dr Joko Wibisono, Mayjen TNI Purn Irwan, Brigjen TNI Purn Edison. Doni Monardo melaporkan ihwal rencana Silaturahmi Nasional (Silatnas) PPAD, pada tanggal…