MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Masa kampanye politik pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak, termasuk Pilgub Sulsel, berakhir hari ini, Sabtu (23/11/2024), pukul…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Warga Kelurahan Tamamaung, Kecamatan Panakkukang menyatakan komitmen dukung pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar,…
MAROS, NEWSURBAN.ID — Fakultas Ekonomi UIT Makassar/ Universitas Indonesia Timur Makassar), menggelar Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) di Desa Jenetaesa, Kecamatan Simbang, Kabupaten Maros Sulawesi Selatan, 2 Juli 2022 di Aula Kantor Kecamatan Simbang. PKM ini mengambil tema Pemberdayaan Perempuan Dalam Rangka Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Desa Jenetaesa,dihadiri pimpinan fakultas; dosen; Camat Simbang; Kepala Desa Jenetaesa; pendamping desa; Ibu PKK; dan pelaku usaha. PKM Fakultas Ekonomi UIT Makassar ini, narasumber mengangkat sejumlah materi untuk-diberikan kepada para peserta.…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) terus berkomitmen untuk mencegah dan menurunkan angka stunting. Salah satunya, Pemprov Sulsel-USAID ERAT Kolaborasi rancang strategi untuk turunkan angka stunting di Sulawesi Selatan. Berdasarkan hasil Survei Status Gizi Indonesia (SSGI) Kementerian Kesehatan, prevalensi balita stunting di Provinsi Sulsel mencapai 27,2% pada 2022. Angka ini menduduki peringkat ke-10 prevalensi balita stunting tertinggi di Indonesia. Sulsel memangkas tipis angka balita stunting sebesar 0,2 poin dari tahun sebelumnya. Pada 2021 tercatat prevalensi…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Pejabat (Pj) Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, menyambangi Kantor Imigrasi Kelas I TPI Makassar, Selasa, 10 Oktober 2023. Ia disambut langsung oleh Agus Winarto Selaku Kepala Kantor. “Hari ini saya sengaja mampir di sini silaturahim bersama sahabat saya Pak Agus, sebagai Kepala Imigrasi untuk wilayah Sulsel, melihat langsung fasilitas yang ada di sini. Saya senang mendengarkan banyak perkembangan positif keimigrasian di Sulsel dan tentu manfaat juga untuk Sulsel,” kata Bahtiar. Bahtiar sangat mengapresiasi…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Hakim PN Makale Ronald Parsada, di temukan meninggal dunia di kamar rumah dinasnya pada Selasa (5/4) sore. Kejadian ini, menarik perhatian warga setempat dan berkumpul di depan rumah korban. Berdasarkan informasi, Ronald yang tinggal sendiri telah meninggal beberapa jam sebelum jasadnya di temukan. Ronald di duga meninggal akibat sakit yang dia derita. Sebelum di temukan, korban masih sempat berkantor. Ia cepat pulang ke rumah karena merasa tidak enak badan. Baca Juga: Fakta…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Guru besar Unhas Prof Dr Armin Arsyad yang juga pengamat politik pemerintahan menilai bahwa pelantikan atau mutasi pejabat eselon II dan III dalam lingkup Pemprov Sulsel, belum lama ini adalah hal yang lumrah dan sesuai dengan kebutuhan eksisting organisasi lingkup Pemprov Sulsel. “Dalam pemerintahan itu ada namanya mutasi sesuai dengan kebutuhan. Dan kebutuhan itu bisa di penuhi dengan person yang telah di seleksi memang kompetensinya,” ujar Prof Armin Arsyad, Selasa (3/1/2023) di…
PALU, NEWSURBAN.ID – Wali Kota Palu diwakili Asisten 2 Setda Kota Palu dr.H.Husaema, M.M, M.Kes menghadiri acara acara hari ulang tahun (HUT) ke-4 perkumpulan tenis meja (PTM) ali topan club. Acara dilaksanakan di gelanggang PTM Ali Yopan Club jalan boya nempa kelurahan Nunu kecamatan Tatanga kota palu pada Sabtu (14/09/2024). Hadir pula ketua umum PTM Ali Topan Prof. Dr Winarko E, M.M, M.H dan pengurus lainnya hadir pula sejumlah unsur forkopimda. Baca Juga: Wawali Reny Hadiri…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Selatan (Sulsel) mengapresiasi seluruh peserta pada penyampaian executive summary hasil Kuliah Kerja Dalam Negeri atau KKDN Perwira TNI AL Lantamal VI Makassar. Asisten II Perekonomian dan Pembangunan Setda Pemprov Sulsel, Ichsan Mustari, saat mewakili Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman dalam acara penyampaian executive summary KKDN Perwira TNI AL. Menjelaskan, luas wilayah Sulsel yang terletak antara 0°12′- 8° LS dan di antara 116°48′ – 112° 36′ BT. Dengan luas…
BONE, NEWSURBAN.ID – Kapolda Sulsel Irjen Pol Yudhiawan Wibisono imbau masyarakat agar jauhi money politics. Hal itu, ia sampaikan saat kunjungan ke Kabupaten Bone, Selasa (29/10/2024). Kunjungan Kapolda Yudhiawan pertama kali di Kabupaten Bone Sulawesi Selatan. Ia datang bersama istri Ny. Yunita Yudhiawan dan beberapa perwira Polda lainnya di Mapolres Bone. Beberapa agenda Kapolda Susel di Bone antara lain menggelar cooling system, baksos, Pilkada Damai. Juga, Penyerahan kunci bedah rumah, penyerahan jas, ID Card dan…
GOWA, NEWSURBAN.ID – Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan memaparkan program pendidikan Gowa saat menjadi narasumber Temu Ilmiah Nasional pada Musyawarah Besar (Mubes) Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Universitas Hasanuddin (Unhas) Tahun 2022 secara virtual, Kamis (3/3). Orang nomor satu di Gowa ini membawakan materi dengan tema “Pendidikan untuk Semua: Best Practices dari Gowa sebagai Perintis Pendidikan Gratis di Indonesia”. Dirinya menjelaskan bahwa pendidikan gratis di Kabupaten Gowa mulai dicanangkan masa kepemimpinan ayahnya, Ichsan Yasin Limpo. “Pendidikan…
PALU, NEWSURBAN.ID — Wali Kota Palu melalui Wakil Wali Kota Palu, dr. Reny A. Lamadjido, Sp.PK.,M.Kes menghadiri penyerahan laporan hasil pemeriksaan atau LHP kinerja penyedia air minum dan sanitasi yang layak. Serta aman tahun anggaran 2020 sampai dengan semester 1 2020. Penyerahan hasil pemeriksaan air minum dan sanitasi,dilaksanakan di Auditorium Lantai 3 ruang lobo Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Sulawesi Tengah, Selasa (17/1/2023). Wakil Wali Kota Reny mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada jajaran BPK.…