MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto (Danny Pomanto) menerima kunjungan Deputy Director of the Office of Foreign Assistance, U.S. Department of State, Dr. Tracy M. Carson (Kantor Bantuan Luar Negeri Amerika Serikat) dan Tim USAID di kediamannya, Jalan Amirullah, Selasa (4/10/2022). Danny Pomanto mengaku senang menerima kunjungan Dr. Tracy M. Carson beserta tim yang ingin mengetahui inovasi layanan publik di Makassar, khususnya menyangkut penyediaan air bersih, sanitasi layak dan sehat. “Terima kasih…
LUWU TIMUR, NEWSURBAN.ID — PT. Citra Lampia Mandiri (CLM) terus melakukan pembenahan secara internal menuju ke arah yang lebih baik. Hal ini-ditandai telah melaunching Logo Baru di hotel Golden House, Kecamatan Malili, Luwu Timur, Senin 13 Maret 2023. Kegiatan itu dihadiri Jajaran Komisaris & Direksi PT. CLM William Van Dogen (Komisaris), Wagiman (Komisaris). Turut hadir Zainal AbidinSyah siregar (Dirut), Ismail Acmad (Direktur) dan Ruskin (Direktur). Direktur Utama PT CLM, Zainal Abidin menyampaikan PT CLM adalah…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID — Wakil Bupati Bulukumba Andi Edy Manaf melepas peserta Jambore Nasional XI Tahun 2022 (Jambore Nasional 2022) yang-dilaksanakan oleh Kwartir Nasional Gerakan Pramuka pada 6 sampai 22 Agustus 2022 mendatang. Pelepasan-digelar di sela-sela pembukaan Perkemahan Hari Pramuka ke-61 Tingkat Kwartir Ranting Gantarang di Bumi Perkemahan Kalamassang, Kelurahan Mariorennu, Kecamatan Gantarang, Selasa, 2 Agustus 2022. Wabup Edy Manaf menuturkan pentingnya gerakan pramuka sebagai tempat menempa keterampilan dan pengetahuan, memupuk jiwa disiplin dan membina semangat…
BONE, NEWSURBAN.ID – Anggota Fraksi Gerindra DPRD Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan, Andi Purnama Sari Amier, usul ke Pemerintah Kabupaten agar terapkan prinsip reward dan punishment untuk ukur kinerja OPD yang berhasil dan yang gagal. Hal itu ia sampaikan pada rapat bersama Komisi II DPRD Bone dan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) pengampuh Pendapatan Asli Daerah (PAD), Rabu (7/5/2025). Baca Juga: Sering Dapat Keluhan, Wabup Bone Andi Akmal Minta PDAM Tingkatkan Pelayanan ke Masyarakat Anggota DPRD Bone Fraksi…
JAKARTA, NEWSURBAN.ID — Berdasarkan hasil National Assessment Council (NAC) Forum, indeks keterbukaan informasi publik di Sulsel semakin baik. Pada 2023 ini, mengalami peningkatan signifikan yakni 76,64 dari tahun 2022 yang hanya berada pada skor 70,58. Angka ini mendorong posisi Sulsel yang sebelumnya berada pada posisi lima terbawah dari 34 Provinsi di tahun 2022 berhasil menduduki posisi ke-19 di tahun 2023. Komisi Informasi Pusat Republik Indonesia, resmi menyampaikan hasil itu pada NAC Forum yang berlangsung…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Makassar menjadi salah satu daerah yang wakili Sulawesi Selatan (Sulsel) pada ajang Utsawa Dharmagita (UDG) tingkat Nasional ke-XV 2024 di Kota Solo, Jawa Tengah, 29 Juni sampai 3 Juli. Utsawa Dharmagita merupakan lomba atau festival nyanyian suci keagamaan Hindu dan diikuti oleh kontingen dari seluruh provinsi se-Indonesia. Ketua Parisada Hindu Dharma Indonesia (PHDI ) Sulsel Gede Durahman bersama seluruh kontingen datang menemui Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto memohon doa restu. Baca Juga: Kalla…
BONE, NEWSURBAN.ID – Kapolres Bone AKBP Erwin Syah memerintahkan personilnya untuk melakukan penyelidikan dan mengungkap pelaku pembakaran rumah di Kecamatan Ajangale, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan. Di mana pada Minggu lalu seorang diduga telah melakukan pembakaran rumah di Lingkungan Sulilie Kelurahan Pompanua Kecamatan Ajangale Kabupaten Bone Sulawesi Selatan. Alhasil dari hasil penyelidikan akhirnya Sat Intelkam yang bekerjasama dengan Satreskrim, dan Polsek Ajangale berhasil mengungkap dan mengamankan 2 orang terduga pelaku pembakaran. Baca Juga: Koordinator Forbes Anti Narkoba…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Bupati Gowa Adnan Purichta Ichsan mengaku, upaya penyederhanaan reformasi birokrasi sesuai kebijakan Presiden RI, Joko Widodo adalah sebagai bentuk mempercepat sistem pelayanan kepada masyarakat. Dengan melakukan penyetaraan jabatan administrasi ke dalam jabatan fungsional pada pemerintah kabupaten maupun kota di seluruh Indonesia, akan sangat membantu. Apalagi, di tengah perkembangan zaman yang ada saat ini. “Implementasi yang ada dalam teori birokrasi yang menggunakan teori Max Weber sudah tidak relevan lagi dengan situasi saat ini.…
GOWA, NEWSURBAN.ID – Hari pertama Buka Puasa bersama, Bupati Gowa Adnan Purictha Ichsan dan Wakil Bupati Gowa Abd. Rauf Malaganni mengundang Guru SPAS, Satpol Pendidikan dan PPKB Kecamatan dan Desa dari 18 Kecamatan di Kabupaten Gowa. Buka puasa ini berlangsung di pelataran Rumah Jabatan Bupati Gowa, Sabtu (6/4). Adnan mengatakan, buka puasa ini tentu menjadi salah satu cara untuk menjaga silaturahmi dan hubungan emosional di antara kita semua. Baca Juga: Wakil Bupati Gowa Pastikan Pelayanan RSUD…
BONE, NEWSURBAN.ID – Satuan Reserse Narkoba Polres Bone berhasil melakukan penangkapan terduga pelaku narkotika jenis sabu pada Jumat lalu, kini jadi polemik. Di mana ke 7 pelaku sabu ER, WY, ZA, AK, YY, AR dan HZ tersebut diamankan di Jalan Manurunge Kelurahan Manurunge Kecamatan Tanete Riattang Kabupaten Bone Sulawesi Selatan. Namun penangkapan ke 7 pelaku sabu tersebut menjadi polemik ditengah dimasyarakat lantaran hanya 3 pelaku yang ditersangkakan dari pihak kepolisian sementara ke 4 lainnya tidak…