MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Masa kampanye politik pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak, termasuk Pilgub Sulsel, berakhir hari ini, Sabtu (23/11/2024), pukul…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Warga Kelurahan Tamamaung, Kecamatan Panakkukang menyatakan komitmen dukung pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar,…
LUWU TIMUR, NEWSURBAN.ID – Anggota Bawaslu Luwu Timur, Sulkifli menegaskan pentingnya kepala desa menjaga netralitasnya selama Pemilihan Kepala Daerah [Pilkada].…
WAJO, NEWSURBAN.ID — Sebanyak 10 ribu balita dan ibu hamil di Sulsel ikut serta dalam kampanye makan telur serentak, Senin, 22 April 2024. Dalam kesempatan ini, Pj Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin didampingi Pj Ketua TP PKK Sulsel Sofha Marwah Bahtiar, mencanangkan Gerakan Peduli Stunting (Gadis) 2024 serta Kampanye Makan Telur, di halaman Rujab Wajo, Jalan Veteran, Sengkang, Senin, 22 April 2024. Kampanye makan telur setiap hari ini diikuti 10.000 balita dan 10.000 ibu hamil yang…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Dalam rangka Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Ke-50 Tahun 2022. Tim Penggerak PKK Kabupaten Gowa melalui Pokja III menggelar Lomba Make Up Pasangan yang berlangsung di Baruga Tinggimae, Rujab Bupati Gowa, Sabtu (13/8/2022). Lomba yang ikuti sebanyak 25 pasangan yang terdiri dari Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan, Dandim 1409 Gowa, Letkol Inf Muhammad Isnaeni Natsir. Sekretaris Daerah Kabupaten Gowa, Kamsina serta para pimpinan SKPD Lingkup Pemerintah Kabupaten Gowa. Pada lomba ini,…
JAKARTA, NEWSURBAN.ID — Hampir sebulan bergulir, akhirnya Polri tetapkan Bharada E tersangka kasus penembakan Brigadir J yang tewas tertembak di rumah dinas Irjen Ferdy Sambo. Mabes Polri juga telah menangkap dan menahan Bharada E setelah-ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus penembakan Brigadir J. “Bharada E masih di Bareskrim, setelahnya akan-dilanjutkan dengan pemeriksaan sebagai tersangka, langsung akan kita tangkap. Dan akan langsung di tahan,” kata Direktur Tindak Pidana Umum Bareskrim Polri Brigjen Andi Rian di Mabes Polri,…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan menghadiri pembukaan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sulawesi Selatan XVII di Stadion H. Andi Bintang, Kabupaten Sinjai, Sabtu (22/10) malam. Pada momentum tersebut Bupati Adnan semangati atlet kontingen Kabupaten Gowa yang ikut berkompetisi pada Porprov ini. Menurutnya mereka sudah menjadi kebanggaan orang Gowa yang akan mengharumkan nama daerah. “Kita harus mendoakan dan mensupport atlet-atlet Kontingen Kabupaten Gowa untuk bisa memberikan kontribusi terbaiknya. Dan mengharumkan nama Kabupaten Gowa,” ungkapnya.…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan Pomanto (Danny Pomanto) meraih Digital Innovation Award atau penghargaan DIA 2022 dalam pelayanan publik, di Jakarta Convention Hall, Kamis (31/3/22). Penghargaan DIA 2022 ini, ia raih atas sejumlah inovasi inisiasi Wali Kota dua periode ini. Salah satunya, War Room atau Command Centre yang berada di Kantor Balaikota Makassar. “Pemerintah Kota memiliki tradisi inovasi. Di mana setiap SKPD harus membuat dua inovasi. Bahkan, kami sekarang sedang membuat konten…
KENDARI, NEWSURBAN.ID — Dua warga melaporkan Eks Wali Kota Kendari Ir Asrun dan Asrizal Pratama Putra di Kepolisian Resor Kota (Polresta) Kendari, Sulawesi Tenggara atas sengketa tanah seluas 20 hektar. Hal ini diketahui setelah kuasa hukum Lusman dan Hasan melayankan laporkan pada 14 April 2022 lalu. Edy Franseda Sembiring kuasa hukum dua warga tersebut mengatakan tanah milik klinenya di Jalan Budi Utomo Baru, Kelurahan Abeli Dalam, Kecamatan Puuwatu. Sebelumnya, akan membebaskan untuk kepentingan umum. Kedua…
SIDRAP, NEWSURBAN.ID – Hari Guru Nasional memiliki makna penghargaan dan penghormatan terhadap guru atas semua perjuangan, pengorbanan dan jasa-jasanya dalam mendidik. Pengabdian yang telah, sedang dan akan terus-menerus mendidik siswa hingga akhir hayatnya. Penjabat (Pj) Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, menyampaikan bahwa guru telah memiliki peran penting dalam mencerdaskan kehidupan bangsa. Sehingga, orang nomor satu di Sulsel tersebut menyampaikan rasa terima kasih kepada guru. “Saya Bahtiar Baharuddin Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan dengan ini atas nama masyarakat…
JAKARTA, NEWSURBAN.ID — Silaturahmi Relawan Andi Amran Sulaiman II (SELARAAS II) yang bertema “Indonesia lumbung pangan dunia; Sejuta Keluarga Menjadi Sultan” di hadiri ratusan Relawan AAS se-nusantara dan relawan AAS dari delapan negara, Jumat (26/08/2022). Kegiatan SELARAAS II di hadiri oleh koordinator RAAS dari Seluruh Provinsi, dan Koordinator RAAS Luar negeri, Syafruddin Mualla. Di rangkaikan deklarasi relawan AAS dari delapan negara, Turkey, Arab Saudi, Mesir, Uni Emirat Arab, Vietnam, Syiria, Yaman, dan Malaysia. Peserta SELARAAS…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Komisi Informasi (KI) Pusat meminta agar pemerintah desa transparan dalam penggunaan ADD (Anggaran Dana Desa). Sebab, Pemerintah Desa termasuk Badan Publik, sehingga harus terbuka ke publik berdasarkan Undang-undang No. 1 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik. Komisioner Bidang Regulasi Kebijakan Publik KI Pusat, M Syahyan, dalam diseminasi dua peraturan KI yang di fasilitasi KI Sulsel, mengungkapkan, Peraturan KI No. 1 Tahun 2021 tentang Standar Layanan Informasi Publik, dan Peraturan KI No. 1…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan menghadiri pembukaan Kejuaraan Badminton Kapolda Sulsel Cup 2022 yang berlangsung di Gedung Olah Raga (GOR) Sungguminasa, Selasa, 16 Agustus 2022. Bupati Adnan mengaku menyambut baik Kejuaraan Badminton Kapolda Sulsel Cup 2022 diselenggarakannya di Kabupaten Gowa ini. Apalagi menurutnya Bulutangkis merupakan salah satu Cabang Olahraga Andalan Kabupaten Gowa. “Kita berharap melalui Kejuaraan Badminton Kapolda Sulsel Cup 2022 ini dapat melahirkan bibit-bibit pebulutangkis yang bisa mengharumkan nama Sulawesi Selatan…