MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Masa kampanye politik pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak, termasuk Pilgub Sulsel, berakhir hari ini, Sabtu (23/11/2024), pukul…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Warga Kelurahan Tamamaung, Kecamatan Panakkukang menyatakan komitmen dukung pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar,…
LUWU TIMUR, NEWSURBAN.ID – Anggota Bawaslu Luwu Timur, Sulkifli menegaskan pentingnya kepala desa menjaga netralitasnya selama Pemilihan Kepala Daerah [Pilkada].…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID – Dukungan terhadap Calon Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, terus mengalir jelang kontestasi politik mendatang, seperti di…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Gugatan 16 Dewan Pimpinan Cabang Demokrat di Sulsel ke Mahkamah Partai Demokrat terkait hasil Musda Demokrat Sulsel berlanjut. Mereka meminta agar DPP atau Mahkakah Partai membentuk tim pencari fakta. Desakan ini bertujuan agar Mahkamah Partai menemukan titik terang sejumlah dinamika Musda yang tidak dilaporkan secara lengkap ke DPP. Hal ini di sampaikan Ketua DPC Demokrat Maros, Amirullah Nur. “Kami menduga, DPP dalam hal ini Ketua BPOKK DPP Demokrat, Herman Khairon tidak melaporkan…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Plt Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman melaunching layanan aplikasi inovasi sejuta ikan (e-Sejutaikan) di Kantor UPT BPMPP Jalan Ir. Sutami, Senin (3/1/2022). Inovasi oleh UPT Balai Penerapan Mutu Produk Perikanan Dinas Kelautan dan Perikanan Sulsel, bisa diakses melalui laman website http://www.sejutaikan-bpmpp.info/. Plt Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman mengatakan, bahwa hadirnya layanan e-Sejutaikan ini, akan mempermudah eksportir jika ingin melakukan uji sampel mutu produk hasil perikanan dan kelautan. Baca Juga: Ekspor Sulsel Naik 21%,…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Dewan Kerajinan Nasional atau Dekranasda sebuah lembaga nirlaba yang bertugas untuk memfasilitasi para pecinta dan peminat produk kesenian. Lembaga ini, menjadi wadah yang memayungi serta mengembangkan produk kerajinan serta turut serta mengembangkan usaha tersebut. Salah satu upayanya saat ini, adalah bangkitkan IKM Pasca Pandemi melalui Sulsel Craft Show 2022. Selain itu, Derkanasda juga turut berupaya meningkatkan kehidupan pelaku bisnisnya, dimana sebagian anggotanya adalah kelompok usaha kecil dan menengah. Baca Juga: Sulsel-Craft Show…
BONE, NEWSURBAN.ID — Polres Bone kembali menangkap pelaku narkoba (penyalahgunaan narkotika dan obat-obatan/Narkoba). Polisi menanggap mereka selama ini cukup meresahkan masyarakat di wilayah Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan. Di mana penangkapan para pelaku narkoba tersebut berhasil-diamankan oleh Sat Narkoba Polres Bone berkat komunikasi dan informasi dari masyarakat dan juga media. Yang selama ini banyak memberikan informasi terkait maraknya pelaku penyalahan narkoba. Salah satu awak media Eka Handayani dalam konferensi tersebut, dia bahkan menuding sejumlah oknum polisi…
BONE, NEWSURBAN.ID — Bupati Bone H. Aandi Fahsar M Padjalangi Melantik dan mengukuhkan Pengurus Asosiasi Nelayan Purse Seine Kabupaten Bone Sulawesi Selatan Periode 2022-2025. Pelantikan Pengurus Asosiasi Nelayan Purse Seine atau ANPS,dilaksanakan di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Kel. Lonrae, Kecamatan Tanete Riattang Timur, Selasa (21/6/2022). Pelantikan,dihadiri Forkopimda Kabupaten Bone. Dalam sambutan Ketua ANPS Bone H. Asnawi mengatakan, pembentukan asosiasi karena menyadari perlunya ada wadah bersama untuk membicarakan kendala-kendala yang-dihadapi. Baca Juga: Realisasi Anggaran Tahun 2022 Cukup…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Pelaksanaan shalat Idul Fitri atau shalat ied di Kota Makassar berlangsung khidmat dan dipadati jamaah meskipun masih berstatus Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 3. Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto menyebutnya sebagai bentuk melepas kerinduan untuk menggemakan takbir secara berjamaah dan berkumpul bersama keluarga dan kerabat setelah 2 tahun dibatasi penyelenggaraannya. “Antusiasme masyarakat kita luar biasa ada dua titik konsentrasi pelaksanaan shalat ied di Makassar. Yakni, di Lego Lego di…
GOWA, NEWSURBAN.ID – Sebanyak 70 orang peserta calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Gowa mulai menjalani masa latihan sebagai bentuk persiapan pengibaran bendera di Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-79 Republik Indonesia. Pj Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Gowa, Abdul Karim Dania mengatakan, Paskibraka Gowa ini merupakan siswa-siswi terbaik tingkat SMA di Kabupaten Gowa. Dimana mereka telah diseleksi dan dinyatakan lulus sebagai calon pengibar bendera Merah Putih. “Pada hari ini pula, resmi adik-adik mulai memasuki…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID – Wakil Bupati (Wabup) Bulukumba Andi Edy Manaf ajak segenap warga mulai Pimpinan Cabang Muhammadiyah (PCM) dan Pimpinan Cabang Aisyiah (PCA), untuk menjadi generasi yang mampu berperan di semua lini. Kader Muhammadiyah harus menunjukkan diri, terus mengabdi. “Tidak ada untuk tidak mengabdi baik di politik maupun di pemerintahan,” kata Wabup Bulukumba, Wabup Edy Manaf ajak warga Muhammadiyah berperan di semua lini. Ajakan Wabup Edy Manaf, di sampaikan di acara Pengukuhan dan Peneguhan Idiologi…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Makassar, Firman Hamid Pagarra, resmi menjabat Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar, menggantikan M Ansar, yang telah memasuki masa pensiun. Surat Keputusan (SK) sebagai Pj Sekretaris Daerah Kota Makassar diserahkan Pj Sekretaris Daerah Provinsi Sulsel, Andi Muhammad Arsjad, kepada Firman Pagarra, di Kantor Gubernur Sulsel, Kamis, 4 Januari 2024. Arsjad menyampaikan, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulsel sangat menghargai usulan Wali Kota Makassar untuk mengangkat Firman Pagarra…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID – Pemerintah Kabupaten Bulukumba meraih dua penghargaan sekaligus pada acara Puncak Hari Akseptor Sedunia yang dilaksanakan di Kota Cimahi Provinsi Jawa Barat, Senin 23 Oktober 2023. Penghargaan tersebut sebagai Tertinggi Capaian Akseptor Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) yaitu IUD, dan IMPLANT dan Penghargaan Terbaik Pelayanan KB Faskes Poskes Kodim. “Alhamdulillah dalam rangka memperingati Hari akseptor sedunia melalui kegiatan Kolaborasi Pelayanan KB Nusantara dalam percepatan penurunan stunting, Bulukumba mendapatkqn dua Penghargaan Nasional,” kata Kepala…