MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Masa kampanye politik pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak, termasuk Pilgub Sulsel, berakhir hari ini, Sabtu (23/11/2024), pukul…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Warga Kelurahan Tamamaung, Kecamatan Panakkukang menyatakan komitmen dukung pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar,…
BONE, NEWSURBAN.ID — Kepolisian Polres Bone dalam waktu dekat ini akan mengekspose kasus dugaan korupsi dana Desa Matajang. Dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi ini, Kepala Desa Matajang, Kecamatan Dua Boccoe, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan-diduga pihak yang bertanggung jawab. Hal ini,diungkapkan kapolres Bone, AKBP. Ardiansyah, saat menggelar konferensi pers di Aula Mapolres Bone Jumat (02/9/2022). Baca Juga: Kepala Desa Mattiro Bulu Bone Di periksa Kejaksaan Soal Dugaan Penyalahgunaan Dana Desa Menurutnya, beberapa dugaan korupsi akan-diekspose Polres…
TORAJA, NEWSURBAN.ID – Kedatangan jenazah Yonatan Arruan (45) diduga atas kekejaman dilakukan oleh kelompok kriminal bersenjata (KKB) Papua, Minggu 30 April 2023. Yonatan tiba di rumahnya di Desa Kayuosing, Kecamatan Rembon, Tana Toraja, Sulawesi Selatan. Jenazah tiba sekitar pukul 10.00 WITA, Rabu 03 Mei 2023, menjadi duka mendalam bagi keluarganya beserta isak tangis menyelimuti rumah duka. Istri korban, Esra Tendek Allo mengatakan tidak menduga menimpah suaminya dan menjadi korban pembunuhan oleh OTK. “Kebetulan saya di…
JAKARTA, NEWSURBAN.ID — Demo Jokowi 11 April, Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI menggeser lokasi aksi ke Gedung DPR di Senayan Jakarta. Sebelumnya, BEM SI berencana geruduk Istana Istana Negara, pada Senin (11/4). “Betul sekali, Iya kita ke DPR,” kata Koordinator Media BEM SI, Luthfi Yufrizal, Minggu (10/4), terkait aksi Demo Jokowi 11 April. Baca Juga: BEM SI Geruduk Istana 11 April Tuntut 18 Poin, Tolak Presiden 3 Periode Luthfi juga menjelaskan alasan pengalihan…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID – Wakil Bupati (Wabup) Bulukumba, Andi Edy Manaf, menghadiri launching Inovasi Naga Runting (Kolamnya Keluarga Untuk Penurunan Stunting), yang berlangsung di Desa Pangalloang, Kecamatan Rilau Ale, Kabupaten Bulukumba, Selasa, 19 November 2023. Kegiatan launcing inovasi yang diselenggarakan Dinas Perikanan Kabupaten Bulukumba ini, juga dirangkaikan dengan Pelatihan Budidaya Air Tawar. “Atas nama Pemerintah Bulukumba, kami menyampaikan selamat dan memberikan apresiasi kepada inovator sekaligus reformer saudara Dani Susanto, Kepala Bidang Perikanan Budidaya pada Dinas Perikanan…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan melakukan berbagai upaya untuk mempercepat cakupan vaksinasi Covid-19 bagi masyarakat. Hal itu dilakukan untuk membentuk herd immunity atau kekebalan kelompok bagi masyarakat. Serta untuk memenuhi target arahan Presiden, Joko Widodo mencapai 70% dari target sasaran hingga akhir tahun 2021 ini. Banyak hal yang Pemprov Sulsel dalam upaya kebut vaksinasi. Beberapa di antaranya menurunkan Mobile Vaccinator dengan dukungan 1000 vaksinator ke daerah-daerah guna mempercepat vaksinasi. Bahkan, ada vaksinasi berhadiah,…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Sekertaris Daerah Provinsi (Sekprov) Sulawesi Selatan (Sulsel), Abdul Hayat Gani, menjadi tim penguji kompetensi jabatan fungsional perencana utama, Iwan Asaad, Rabu, 27 Juli 2022. Iapun memberikan masukan tentang betapa pentingnya melakukan ekspos pariwisata potensial di Sulsel. “Tentunya harus harus ada ekspos pariwisata, khususnya di desa-desa. Itu harus menjadi tujuan dalam pendalaman materi Pak Iwan,” kata Abdul Hayat. Ia berharap semua yang menjadi materi presentasi Iwan Asaad bisa memasukkan connecting untuk bisa menerapkan…
POSO, NEWSURBAN.ID — Kebakaran lahan seluas 21,4 hektare, tepatnya di Desa Taripa, Kecamatan Pamona Timur, Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah (Sulteng). Informasi-dihimpun kejadian itu, pada Minggu, 20 Agustus 2023. Kepala BPBD Sulteng, Andy Sembiring mengatakan kebakaran itu karena adanya warga membuka lahan dengan cara membakar kebunnya untuk dijadikan lahan baru. Hal ini membuat api membesar hingga membakar lahan luasan 21,4 hektare. “Walaupun kejadian itu tidak ada korban jiwa. Hanya saja, berdampak lahan seluas 21,4 hektare itu…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID — Wakil Bupati Bulukumba, Andi Edy Manaf, melepas 403 JCH atau Jemaah Calon Haji Bulukumba di Masjid Islamic Center Dato Tiro, Selasa, 23 Mei 2023. Kepala Seksi (Kasi) Pusat Layanan Haji dan Umrah Terpadu (PLHUT) Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Bulukumba, Dr. H Abd Hakim Bukhari, menjelaskan, pada dasarnya jumlah kuota JCH Bulukumba pada 2023 sebanyak 403. Untuk pemberangkatan pertama, kata H Abd Hakim Bukhari di bagi menjadi dua gelombang. Gelombang pertama tergabung dalam…
BONE, NEWSURBAN.ID — Menindak lanjuti surat Ketua Bawaslu RI No 24/ PP/.00.00/KI/072022 tertanggal 14 Juli 2022 tentang persiapan Pembentukan Sentra Gakkumdu Provinsi/ Kabupaten/ Kota, Bawaslu Bone audiensi dengan Polres Bone dan Kejari Bone. Hal ini pun Bawaslu-Bone melakukan Audiensi dengan Kepolisian Resort ( Polres ) Bone dan Kejaksaan Negeri Kabupaten Bone, Rabu 20 Juli 2022 di ruang kerja Kapolres Bone dan Kejaksaan Negeri Bone Jalan Yos Sudarso Kecamatan Tanete Riattang Timur. Baca Juga: Kunjungi Korban Kebakaran…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan mengeluarkan Surat Edaran yang mengatur jam kerja seluruh Apratur Sipil Negera (ASN) sepanjang Ramadhan 1443 Hijriah. Bupati Adnan mengatakan, Surat Edaran ini dikeluarkan berdasarkan Surat Edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 11 Tahun 2022 tentang Jam Kerja Pegawai Aparatur Sipil Negara pada Bulan Ramadhan 1443 Hijriah di Lingkungan Instansi Pemerintah dan Surat Edaran Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 3036 Tahun 2022 tentang Jam Kerja Aparatur…