MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Masa kampanye politik pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak, termasuk Pilgub Sulsel, berakhir hari ini, Sabtu (23/11/2024), pukul…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Warga Kelurahan Tamamaung, Kecamatan Panakkukang menyatakan komitmen dukung pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar,…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID — Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) yang akan bertugas pada peringatan HUT Republik Indonesia ke-77 tahun 2022 di Lapangan Pemuda pada tanggal 17 Agustus mendatang dikukuhkan oleh Bupati Bulukumba Andi Muchtar Ali Yusuf melalui upacara pengukuhan di rumah jabatan Bupati, Senin 15 Agustus 2022. Anggota Paskibraka dibagi dalam pasukan 8 (delapan), 17 (tujuh belas), dan 45 (empat lima) berasal dari siswa dan siswi SMA sederajat se Kabupaten Bulukumba-dikukuhkan setelah mereka mengikuti pendidikan dan…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID – Inspektorat Daerah Bulukumba menggelar Sosialisasi Anti Korupsi di Ballroom Hotel Same Resort, Tanjung Bira, Rabu, 29 November 2023. Sosialisasi Anti Korupsi ini, dihadiri seratusan peserta. “Peserta 100 orang terdiri dari Kepala OPD, pimpinan dan anggota DPRD Bulukumba, pelaku usaha (HIPMI) Bulukumba, serta beberapa Kepala Desa lingkup Pemkab Bulukumba,” kata Kepala Inspektorat Daerah Bulukumba, M Taufik dalam laporannya. Lebih lanjut, Taufik menguraikan tujuan sosialisasi itu untuk meningkatkan pemahaman peserta sosialisasi dalam menciptakan budaya…
Dompet Dhuafa bersama British Propolis membantu pembangunan fasilitas bersuci Masjid Babul Huda Maros yang selama 60 tahun tak tersedia. MAROS, NEWSURBAN.ID — Setelah 60 tahun berdirinya Masjid Babul Huda di Desa Mattoangin, Kecamatan Bantimurung, Maros kini warga bersyukur bisa menikmati fasilitas Sumur Wakaf dan MCK komunal untuk bersuci. Fasilitas tersedia berkat bantuan British Propolis dan Dompet Dhuafa. Abdul Thalib warga setempat menyampaikan hal itu, usai menyaksikan pembangunan masjid ini secara bertahap. Ia merasa sangat terbantu…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID — Pasca pandemi Covid-19, peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) kembali dilaksanakan secara meriah setelah dua tahun sebelumnya vakum karena adanya pembatasan. Pada peringatan HKN ke 58 tahun 2022 para stakeholder kesehatan yang dipelopori oleh Dinas Kesehatan menggelar berbagai rangkaian acara, baik lomba, dan bakti sosial, termasuk puncak acara melalui upacara Peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 58 di halaman Kantor Bupati Senin 14 November 2022. Sekretaris Dinas Kesehatan, Moh Rifai menyampaikan bahwa pada…
BONE, NEWSURBAN.ID — Sebuah kapal nelayan yang di gunakan 7 pemancing di laporkan mengalami mati mesin di perairan Teluk Bone, Sulsel, Kamis (9/1/2023). Merespons hal itu, Kapala Kantor Basarnas Sulsel Djunaidi mengerahkan Kapal Rescue Boat 302 Basarnas yang ada di Bone. Untuk melakukan evakuasi terhadap 7 pemancing tersebut. “Laporan kami terima sore, dan langsung mengerahkan Rescue Boat 302 Basarnas untuk mengevakuasi korban”, ungkap Djunaidi. Jarak posisi kapal pemancing tersebut 24 mil laut dari Pelabuhan Bajoe…
BONE, NEWSURBAN.ID — Warga Kabupaten Bone heboh dengan penemuan sesosok mayat pemuda Bone di sekitar kawasan Wisata Uttange Taretta, Kel. Mampotu, Kecamatan Amali, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan. Berdasarkan informasi warga, Pemuda bernama Saldin (22) itu latihan jogging dan berenang sebagai persiapan mendaftar sebagai calon anggota TNI. Pemuda itu berasal dari asal Desa Cakkeware Kecamatan Cenrana Kabupaten Bone. Ia ingin fokus latihan sebagai persiapan mendaftar sebagai anggota TNI. Ia menumpang di rumah kerabatnya yang dekat dari…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID – Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) Bahtiar Baharuddin ikut dalam tradisi Annyorong Lopi atau mendorong perahu bersama warga Bontobahari, Kabupaten Bulukumba. Ritual ini, menjadi salah satu rangkaian Festival Phinisi, yang digelar Pemerintah Kabupaten Bulukumba. Tradisi yang dilakukan bagi perahu yang baru selesai di buat untuk kemudian di lepas berlayar ini. Di isi dengan berbagai ritual yang-dipimpin oleh tetua yang di namai Panrita. Pj Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin didampingi Bupati Bulukumba Andi Muchtar…
GOWA, NEWSURBAN.ID – Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan didampingi Wakil Bupati Gowa, Abd Rauf Malaganni lantik dan melakukan Pengambilan Sumpah/Janji Jabatan 36 Pejabat Administrator, Pengawas dan Pejabat Fungsional Tertentu Lingkup Pemerintah Kabupaten Gowa di Baruga Karaeng Galesong, Kantor Bupati Gowa, Jum’at (1/9). Adnan mengatakan pelantikan ini dilakukan untuk mengisi kekosongan jabatan sekaligus melakukan mutasi agar program yang telah direncanakan oleh Pemkab Gowa dapat berjalan dengan baik. “Ini tiada lain untuk mengisi kekosongan yang ada supaya…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Reuni Perak alumni MAN 2 Makassar akan berlangsung pada Sabtu, 16 Juli 2022. Acara puncak akan digelar malam hari (16/7/2022) di sport hall MAN 2 Makassar, Jl AP Pettarani Makassar. Pada acara jumpa pers yang digelar di Rumah Lamdoek Jl lamadukelleng Makassar, Selasa (12/7/2022). Panitia menyampaikan antusiasme alumni cukup besar menghadiri reuni perak tersebut. Ketua Ikatan Alumni (IKA) MAN 2 periode 2022-2025, Syahrial Yusdianzah, menyampaikan hingga kemarin tercatat sudah hampir seribu alumni…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 4 optimistis kinerja aktivitas ekspor atau pengiriman barang ke luar negeri tahun ini bakal mengalami pertumbuhan sebesar 10%. Seiring dengan fokus bisnis yang kini mulai ditangani anak usaha atau subholding Pelindo di beberapa pelabuhan kelolaan. Regional Head 4 Pelindo, Enriany Muis mengatakan, peningkatan kinerja kegiatan ekspor yang akan dicapai pihaknya pada tahun ini tak lepas dari upaya Perseroan yang fokus pada pelayanan masing-masing jenis usaha yang dimiliki…