MAKASSAR, NEWSURBAN.ID â Masa kampanye politik pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak, termasuk Pilgub Sulsel, berakhir hari ini, Sabtu (23/11/2024), pukul…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Warga Kelurahan Tamamaung, Kecamatan Panakkukang menyatakan komitmen dukung pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar,…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID â Bupati Bulukumba Muchtar Ali Yusuf menyampaikan harapan kepada peserta aksi massa yang menyampaikan aspirasi dalam rangka Peringatan Hari Tani Nasional ke 63 di Kantor Bupati Bulukumba, Senin 25 September 2023. Andi Utta sapaan akrabnya menyampaikan beberapa hal yaitu, pemerintah daerah akan membantu memfasilitasi penyelesaian permasalahan di masyarakat sepanjang sesuai dengan kewenangan yang di miliki pemerintah daerah. Masyarakat juga di minta untuk tidak melakukan tindakan yang melanggar hukum termasuk penyerobotan kawasan hutan lindung…
âPenghargaan ini merupakan hasil kerja keras dan peran seluruh jajaran SKPD dan stakeholder terkait yang telah bersinergi dalam meningkatkan pertumbuhan dan pemulihan ekonomi di Sulsel, khususnya di Kabupaten Gowa meskipun dalam kondisi pandemi Covid-19 seperti saat ini,” ungkap Kepala Kantor Perwakilan BI Sulsel, Causa Iman Karana. GOWA, NEWSURBAN.ID — Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa berhasil meraih penghargaan sebagai pemerintah kabupaten dengan implementasi Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) dari Bank Indonesia (BI) Wilayah Sulsel. Penghargaan ini…
LUWU, NEWSURBAN.ID â PT Masmindo Dwi Area (Masmindo) telah memasuki tahap akhir dalam penyelesaian kompensasi lahan. Target kompensasi lahan tersebut saat ini di fokuskan pada dua desa yang berlokasi paling dekat dengan area tambang. Yaitu Desa Ranteballa dan Desa Boneposi. Dalam periode Oktober-November 2023 ini, perusahaan telah menargetkan proses pembersihan lahan (land clearing). Dalam rangka persiapan konstruksi fasilitas tambang di sejumlah lahan yang sudah di kompensasi. Koordinasi dengan Tim Satgas Percepatan Investasi Kabupaten Luwu, yang…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID â Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto optimis Kelurahan Maccini Sombala masuk dalam tiga besar perwakilan Sulsel dalam lomba prestasi kelurahan tingkat nasional. Saat ini posisi Maccini Sombala berada di Regional III Wilayah Kalimantan-Sulawesi yang menjadi subjek yang dinilai bersama lima kelurahan lainnya mewakili provinsi masing-masing. Lima kelurahan saat ini tengah menjalani verifikasi lapangan dan akan diseleksi masuk dalam tiga besar untuk presentasi langsung di Jakarta. Danny Pomanto sapaan Moh Ramdhan Pomanto mengaku…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID â Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman menyambut para peserta Pertemuan Saudagar Bugis Makassar (PSBM) ke-XXII di Baruga Karaeng Pattingaloang, Rumah Jabatan Gubernur Sulsel, Jalan Sungai Tangka, Kota Makassar, Jumat, 13 Mei 2022. âKami sebagai tuan rumah dan saya selalu merasa, kami tidak dapat berbuat banyak dan bekerja dengan baik tanpa dukungan KKSS dan juga para anggota Kadin,â kata Andi Sudirman. âMudah-mudahan acara besok kita mengambil momentum untuk bersilaturahmi dan melahirkan komunikasi intens dan…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID â Pj Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin bersama Pj Ketua TP PKK Sulsel Sofha Marwah Bahtiar, melakukan olahraga senam dan juga jalan pagi bersama Pejabat Organisasi Pemerintah Daerah (OPD) lingkup Pemprov Sulsel di seputaran Kantor Gubernur Sulsel, Jum’at, 29 September 2023. Rutinitas Pj Gubernur Bahtiar ini sering di lakukan tiap pekan pada hari Jum’at, semenjak ia berkantor di Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesa (Kemendagri). Sembari jalan pagi, Pj Gubernur Bahtiar berbincang terkait beberapa program…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID â Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Makassar, mengimbau pengusaha hiburan bayar pajak tepat waktu. Ini, terus digalakkan Bapenda untuk pencapaian target pendapatan asli daerah (PAD) sebesar Rp2 triliun. Imbauan ini, sebagai perhatian Bapenda Makassar pada wajib pajak sektor usaha hiburan. Kepala Bapenda Makassar, Firman Hamid Pagarra juga mengimbau, kepada seluruh pengusaha hiburan untuk senantiasa bayar pajak tepat waktu dan tepat jumlah. Baca Juga:Â Capai Target PAD, Bapenda Makassar Data Wajib Pajak Baru âDengan sudah…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID â Anggota DPRD Kota Makassar, Abdul Wahab Tahir menyampaikan bahwa jalan di daerah pemilihannya akan kembali diaspal. Proses pengaspalan jalan kata dia-diupayakan rampung tahun ini. Abdul Wahab menyampaikan hal ini, saat menerima warga pada kunjungan dapil II Jl. Teuku Umar 1, Lorong 1, Kelurahan Kaluku Bodoa, Kecamatan Tallo, Rabu (28/9/2022). Abdul Wahab mengaku sebelumnya telah melakukan peninjauan bersama Dinas Pekerjaan Umum (PU) Makassar. Seperti di Jalan Teuku Umar 13 dan Dakwah Raya.…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID â Perluasan kanal pembayaran digital pada pembayaran Pajak Daerah semakin meningkat. Terbukti, agen Bank Sulselbar Bulukumba terima hadiah atas keberhasilannya dalam transaksi keuangan dengan mitra-mitra atau nasabah. Bank Sulselbar selaku mitra pun dalam menyediakan kanal pembayaran non tunai juga semakin pro aktif dalam menjalin kerjasama dengan penyedia kanal pembayaran. Di Kabupaten Bulukumba saat ini, kanal pembayaran Pajak utamanya untuk PBB sudah semakin banyak. Diantaranya Mobile Banking, ATM, Fintech (shopee, tokopedia, gopay, linkAja, OVO),…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Anggota DPRD Kota Makassar, Apiaty Amin Syam meminta kepada semua pihak baik masyarakat dan pemerintah agar edukasi terhadap anak setiap hari guna menghindari tindak kekerasan terhadap anak. Sebab, fakta-fakta yang ada saat ini masih banyaknya anak-anak yang tidak mendapat perhatian khusus dari keluarganya. Sehingga tingkat eksploitasi dan penelantaran anak sering terjadi. “Fakta yang ada mungkin karena faktor ekonomi dan sosial sehingga terjadi hal-hal itulah yang tidak kita inginkan,” ujar Apiaty saat Sosialisasi…