MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Pengujung masa kampanye Pemilihan Gubernur (Pilgub) Sulawesi Selatan (Sulsel) Tim Danny-Azhar (DIA) melalui Juru Bicara (Jubir) Asri…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali raih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Pengelolaan Keuangan Tahun Anggaran (TA)2023 dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Sulawesi Selatan. “Berdasarkan pemeriksaan yang kami lakukan, atas laporan keuangan Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2023 termasuk evaluasi atas rencana aksi yang telah diimplementasikan, BPK memberikan Opini Wajar Tanpa Pengecualian,” kata Auditor Utama BPK RI, Laode Nusriadi, pada Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) pada…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Gowa, Kamsina menjadi Pembina Upacara Pembukaan Lomba Keterampilan Baris Berbaris (LKBB) Pramuka Madrasah Aliyah (MA) Syekh Yusuf. Upaca pembukaan LKBB Pramuka MA Syekh Yusuf tersebut berlangsung di Benteng Somba Opu, Minggu (20/2). Kamsina mengatakan, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa menyambut baik dan selalu mensupport kegiatan- kegiatan positif, seperti ini. Namun, ia mengimbau seluruh peserta agar tetap mematuhi protokol kesehatan selama kegiatan. “Saya harap, kita disiplin mengikuti protokol…
GOWA, NEWSURBAN.ID – Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Kabupaten Gowa Tahun Anggaran 2022, disetujui oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gowa dan ditetapkan menjadi Peraturan Daerah. Juru Bicara Badan Anggaran (Banggar) DPRD Gowa, Hasmollah mengatakan setelah melalui beberapa tahapan mulai dari penyerahan, pembahasan, hingga saat ini, pihaknya bersama tim banggar lainnya bersepakat menyetujui Ranperda Pertanggungjawaban APBD TA 2022 tersebut. “Tim badan anggaran telah melakukan berbagai pertemuan dalam rangka pembahasan pelaksanana APBD…
PANGKEP, NEWSURBAN.ID — Kepolisian sektor Bungoro terus gelar program andalannya yang bertajuk “Polsek Goes To School”. Kegiatan sebagai bentuk mendukung program pemerintah di dunia pendidikan tentang pencegahan dan penanganan anak tidak sekolah (ATS). Polsek Bungoro melakukan kegiatan di SMPN 1 Bungoro yang bertempat di Kelurahan Samalewa, Kecamatan Bungoro, Rabu 14 Maret 2023. Kegiatan Goes To School Polsek Bungoro dipimpin langsung Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah, sekaligus tatap muka dan silaturahmi terhadap para tenaga pendidik, guru-guru…
Korban bersama dua rekannya Rustan dan Sayati pergi menangkap ikan di perairan Dusun Cempalagi, Desa Mallari, Kecamatan Awangpone, Bone pada pukul 06.00 Wita. BONE, NEWSURBAN.ID — Ambo Tang (66) warga Kampung Baru, Kelurahan Polewali, Kecamatan Tanete Riattang Barat, Kabupaten Bone Sulawesi Selatan, ditemukan tewas Senin (20/12/2021). Sebelumnya, korban bersama dua rekannya Rustan dan Sayati pergi menangkap ikan di perairan Dusun Cempalagi, Desa Mallari, Kecamatan Awangpone, Bone pada pukul 06.00 Wita. Kapolsek Awangpone AKP Agus di…
PALU, NEWSURBAN.ID – Wali Kota Palu H Hadianto Rasyid, serahkan Paket Sembako Ramadan untuk masyarakat kurang mampu pada Kamis (21/03/2024). Acara yang diinisiasi Yayasan Secours Islamique France (SIF), Yayasan Kemanusiaan Madani Indonesia (YKMI) bekerjasama dengan Pemkot Palu berlangsung di kantor Kecamatan Mantikulore. Hadir mendampingi Camat Mantikulore Dwi Yoenardi, S.STP, Kadis Sosial Kota Palu Zusik dan sejumlah pejabat lainnya. Baca Juga: Hadianto Rasyid Minta Camat dan Lurah Buat Label Setiap Kelurahan di Kota Palu Di kesempatan tersebut,…
GOWA, NEWSURBAN.ID — TPID Gowa melaporkan, jelang bulan suci Ramadan, harga dan ketersediaan kebutuhan pokok di sejumlah pasar tradisional, minimarket, distributor dan agen di wilayah Kabupaten Gowa aman dan terkendali. Hal ini berdasarkan hasil pemantauan langsung Tim Pengendalian Inflasi Daerah Kabupaten Gowa (TPID Gowa) di beberapa pasar, minimarket dan distributor dan agen di wilayah Kabupaten Gowa, Kamis (31/3). “Setelah kita melakukan pemantauan, Alhamdulillah pada prinsipnya H-2 sebelum Ramadhan tidak ada pergerakan harga yang signifikan,” kata…
BONE, NEWSURBAN.ID — Pemerintah Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan menyelenggarakan Deklarasi Damai sebagai wujud komitmen bersama untuk menyukseskan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak pada 24 November 2022 mendatang. Deklarasi Damai atau Penandatanganan Pakta Integritas Calon Kepala Desa, di salah satu hotel di Jalan Ahmad Yani, kota Watampone, Kamis (3/11/2022). Kegiatan ini,diikuti oleh 414 Cakades dari 141 desa di 23 kecamatan. Pilkades gelombang ke dua dengan terdapat 433 TPS dan 5 desa hanya memilik 1 TPS yang…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID — Askab PSSI Bulukumba mengapresiasi capaian tim sepakbola kebanggaan Butta Panrita Lopi di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sulsel ke-17 tahun 2022. Sebab, untuk pertama kalinya tim sepak bola Bulukumba lolos semifinal sejak tahun 1993 silam. “Alhamdulillah ini sejarah baru sepak bola Bulukumba. Capaian terakhir sepakbola Bulukumba di Porda tahun 1993,” kata Ketua Askab PSSI Bulukumba, H Amry, Senin, 31 Oktober 2022. Karena itu, Owner PT. Argus Rezky Pratama ini, mengaku bersyukur tim yang-dihuni…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Bahtiar Baharuddin, melantik Baba sebagai Pj Bupati Enrekang dan Akbar Ali sebagai Pj Wali Kota Parepare, di Ruang Pola Kantor Gubernur Sulsel, Selasa, 31 Oktober 2023. Akbar Ali saat ini menjabat sebagai Kepala Pusat Strategi Kebijakan Politik Hukum dan Pemerintahan Dalam Negeri di Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BKSDN) Kemendagri. Sedangkan Baba sebelumnya menjabat Sekretaris Daerah Enrekang. Adapun masa jabatan paling lama satu tahun, sejak tanggal…