MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Masa kampanye politik pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak, termasuk Pilgub Sulsel, berakhir hari ini, Sabtu (23/11/2024), pukul…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Warga Kelurahan Tamamaung, Kecamatan Panakkukang menyatakan komitmen dukung pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar,…
LUWU TIMUR, NEWSURBAN.ID – Anggota Bawaslu Luwu Timur, Sulkifli menegaskan pentingnya kepala desa menjaga netralitasnya selama Pemilihan Kepala Daerah [Pilkada].…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID – Dukungan terhadap Calon Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, terus mengalir jelang kontestasi politik mendatang, seperti di…
JAKARTA, NEWSURBAN.ID — Tampil sebagai panelis pada Focus Group Discussion United Nations Development Programme (FGD UNDP), Gubernur Sulawesi Tengah H. Rusdy Mastura ungkap tiga bencana yang terjadi di daerahnya kurun waktu sepuluh tahun terakhir. Kegiatan FGD UNDP itu, berlangsung, Kamis, 16 Februari 2023, di Hotel Kenpinski Jakarta. Di depan peserta, Rusdy menjelaskan di wilayahnya, kurang dari sepuluh tahun menghadapi tiga bencana. Pertama, bencana alam tsunami dan likuifaksi pada akhir 2018 lalu. Kemudian, bencana non alam…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto (Danny Pomanto) mengingatkan para pejabat juga pegawai lingkup Pemerintah Kota Makassar agar bergerak aktif dalam menggunakan media sosial. Langkah ini, dinilai satu cara untuk wujudkan Makassar Metaverse. Hal ini, ia tekankannya saat menjadi pembina apel pagi yang di gelar di halaman kantor Balaikota Makassar, Senin (21/3/2022). Danny Pomanto menegaskan perubahan yang kian bergerak maju di tambah dengan kecanggihan teknologi memaksa kita semua untuk harus beradaptasi agar…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Pj Sekprov Sulsel, Andi Muhammad Arsjad, memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) tindak lanjut mengenai inflasi daerah, yang berlangsung di ruang kerjanya, di Kantor Gubernur Sulsel, Senin, 11 Desember 2023. Dalam kesempatan ini, Abdul Aziz Bennu Kepala Bagian (Kabag) Sarana Perekonomian dan Sumber Daya Alam (SDA) Biro Perekonomian dan Pembangunan Provinsi Sulsel, mengatakan, rapat ini menindaklanjuti arahan Pj Gubernur Sulsel, terkait hasil peninjauan di beberapa gudang distributor gula pasir dan minyak goreng di PT…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Pj Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, kembali turun langsung melakukan pengecekan harga kebutuhan pokok di pasar tradisional, kali ini, ia kunjungi Pasar Sentral Minasa Maupa, di Sungguminasa, Kabupaten Gowa, Rabu, 18 Oktober 2023. Ikut mendampingi, pimpinan OJK Regional 6 Sulampua, Perum Bulog Wilayah Sulselbar, Perwakilan BI Sulsel, Komisi Pengawas Persaingan Usaha Sulsel, Satgas Pangan Sulsel, dan Kodam XIV Hasanuddin serta Pemkab Gowa. Dari hasil pengecekan yang dilakukan, stok kebutuhan pokok cukup, dan harga…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Sebanyak 1669 orang Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Pemprov Sulsel tahap pertama, menerima Surat Keputusan (SK) dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) yang diserahkan langsung Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman, di Lapangan Upacara Kantor Gubernur Sulsel, Selasa (17/5/2022). Salah satu peserta PPPK yang menerima SK bernama Asryanti. Perempuan yang merupakan guru di SMA Negeri 2 Luwu Timur ini merupakan peserta disabilitas sensorik atau kebutaan. Baca Juga: 40 Tahun Milik Asing, 1…
PALU, NEWSURBAN.ID — Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah masih menunggu kebijakan dari pemerintah pusat untuk menyusun jadwal safari Ramadhan 1443 H. Hal itu, di sampaikan Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat Setda Provinsi Sulawesi Tengah Drs. Awaluddin MM pada Selasa (15/3) di Kota Palu. Baca Juga: Evaluasi Proyek Pemprov Sulteng, Wagub Mamun Amir: Selesaikan Masalah, Jangan Timbulkan Persoalan Baru “Pelaksanaan Safari Ramadhan 1443 H, Lingkup Pemprov Sulteng masih menunggu keputusan Kementerian Agama dan Kementerian Kesehatan,” kata Awaludin. Sambil…
Catatan Perjalanan Egy Massadiah (Bag 3) NEWSURBAN.ID — Masih seputar pulau Enggano, Kabupaten Bengkulu Utara, Provinsi Bengkulu. Salah satu pulau terluar Indonesia, yang memecut perhatian Ketua Umum PP PPAD, Letjen TNI Purn Dr (HC) Doni Monardo. Kunjungan empat hari, melahirkan sejumlah gagasan kreatif-inovatif, yang bermuara pada peningkatan kesejahteraan masyarakat. Setelah berbicara tentang potensi wisata berburu bersama Muspika Kecamatan Enggano, para tetua dan tokoh adat, perhatian Doni berikutnya adalah pada hutan mangrove (bakau) yang ada di…
Operasi Pangan Murah oleh ACT salah satu organisasi human care di Indonesia perwakilan kota Makassar, kali ini bekerjasama dengan JNE Makassar memberikan kesempatan bagi masyarakat yang membutuhkan pangan murah. MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Pada kondisi saat ini pangan murah sangat dibutuhkan untuk dapat melangsungkan kehidupan di tengah kondisi ekonomi yang belum stabil, Operasi Pangan Murah dari lembaga kemanusiaan Aksi Cepat Tanggap (ACT) kembali digelar. Kegiatan kali ini ACT gandeng JNE lakukan operasi pangan murah di Makassar,…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Shelter Warga bersama Wakil Wali Kota Makassar, Fatmawati Rusdi, menyampaikan adanya layanan konsultasi keluarga dan hukum yang kini,dibuka secara gratis bagi Warga Kota Makassar di setiap kelurahan. Hal itu,dijelaskan oleh Fatmawati Rusdi saat berkunjung di Shelter warga di Lorong Wisata Kelurahan Maloku, Kecamatan Ujung Pandang, Sabtu (10/12/2022). “Bertepatan dengan hari puncak 16 HAKtP, alhamdulillah dengan keberadaan Shelter Warga untuk kita. Bagi masyarakat yang membutuhkan silahkan datang,” jelasnya. Baca Juga: Puncak 16HAKtP, Fatmawati…
MAROS, NEWSURBAN.ID — Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman mendampingi Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) untuk mengecek ketersediaan beras di Gudang Bulog Batangase, Kabupaten Maros, Kecamatan Mandai, Kamis 30 Maret 2023. Turut hadir, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Investasi (Kepala BKPM) Bahlil Lahadalia, Sekretariat Kabinet Pramono Anung, Kepala Perum Bulog Budi Waseso dan Bupati Maros Chaidir Syam. “Dalam kesempatan ini, Bapak Presiden Jokowi memuji Sulsel yang memasok beras ke provinsi lain.…