LUWU, NEWSURBAN.ID – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) bersama PT Masmindo Dwi Area (Masmindo) berkolaborasi melakukan kegiatan tanggap bencana di Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan (Sulsel). Kegiatan ini mengingat masuknya musim penghujan. Ini mengkwatirkan berbagai bencana yang akan terjadi seperti bencana tanah longsor dan banjir menjadi risiko utama bagi masyarakat. Berdasarkan pemetaan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Luwu, Latimojong merupakan zona merah kebencanaan dengan potensi bencana alam seperti longsor, banjir dan angin puting beliung. Kegiatan…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Ketua TP PKK Kota Makassar Indira Yusuf Ismail meresmikan Toko PKK di Kecamatan Rappocini, Selasa (14/11/2023). Peresmian Toko PKK yang berada di Kantor Kecamatan Rappocini ini turut dihadiri oleh Camat Rappocini serta anggota dan pengurus TP PKK Kota Palopo yang tengah melakukan studi tiru di Kota Makassar. Indira menyampaikan, kehadiran Toko PKK ini menandai langkah positif dalam penguatan ekonomi lokal, juga sinergi antara TP PKK dan masyarakat untuk meningkatkan kesejahteraan. Baca Juga: KPK…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman menyampaikan duka atas meninggalnya Mantan Bupati Sinjai, Andi Rudiyanto Asapa. Bupati Sinjai dua periode itu,dikabarkan meninggal dunia di RS Annur Makkah, Arab Saudi. Ia juga merupakan Ayah dari Bupati Sinjai Andi Seto Gadhista Asapa. Pilihan Redaksi: Korban Selamat Tragedi KM Ladang Pertiwi Bertambah, Gubernur Andi Sudirman: Gotong Royong Evakuasi Korban Mangkrak Bertahun-tahun, Gubernur Sulsel dan Menhub Komitmen Kereta Api Makassar-Parepare Beroperasi Oktober 2022 Respons Cepat Pemprov…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID – Untuk kesekian kalinya, Bupati Bulukumba Andi Muchtar Ali Yusuf serahkan bantuan rumpon atau rumah ikan kepada kelompok nelayan di tujuh Kecamatan. Penyerahan rumpon dipusatkan di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Bentengnge, Kecamatan Ujung Bulu, Bulukumba, Rabu, 22 November 2023. Kali ini, Bupati yang akrab disapa Andi Utta menyerahkan bantuan 123 unit rumpon kepada 21 kelompok nelayan. Dengan demikian, program Bupati Bulukumba di sektor kelautan dan perikanan tersebut, benar-benar bergerak maju ke depan. Pelaksana…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Atraksi kesenian Pepepepeka Ri Makka yang tampil di F8 Makassar menarik perhatian para Wali Kota dan Bupati. Pada event ini, Wali Kota Makassar, Mohammad Pomanto (Danny Pomanto) mengundang sejumlah tamu undangan Makassar International Eight Festival and Forum ( F8). Mereka berlayar dengan kapal Pinisi Makassar menuju lokasi jamuan makan malam. Baca Juga: Pakai Tanah Liat, Zainal Beta Lukisan Perahu Pinisi di Panggung Makassar F8 Empat buah kapal Pinisi di gunakan untuk berlayar sepanjang…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID – Warga perantau Bulukumba yang tinggal di Kota Batam suprise dan terharu atas kedatangan orang nomor satu di Kabupaten Bulukumba. Bupati Bulukumba, Andi Muchtar Ali Yusuf yang berkunjung bersama istri Andi Herfida Muchtar disambut hangat oleh sesama orang Bulukumba di Kota Batam Provinsi Kepulauan Riau. Bahkan Walikota Batam, H. Muhammad Rudi turut hadir pada silaturrahim bersama ratusan warga Bulukumba yang digelar oleh Kerukunan Masyarakat Bulukumba (KMB) Provinsi Kepulauan Riau yang digelar di Kota…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) menyalurkan bantuan logistik dan material untuk korban kebakaran di Kelurahan Rappokalling, Kecamatan Tallo, Selasa (27/09). Berdasarkan data BPBD Kota Makassar, ada 35 unit rumah yang rusak akibat insiden yang terjadi di kawasan padat penduduk Jalan Rappokalling Timur Lorong 2 RT07/RW01, 26 September sekitar pukul 18.25 WITA. Baca Juga: Orasi Ilmiah Danny Pomanto Kobarkan Semangat 1.200 Mahasiswa KPM IAIN Parepare Rinciannya, 32 unit rusak…
BONE, NEWSURBAN.ID — Tersangka dugaan korupsi dana Desa Pallime, Kecamatan Cenrana, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan mangkir dari pemeriksaan oleh Kejaksaan Negeri Watampone. Tersangka berdalih sedang sakit Sejatinya Isnaeni Kepala Desa Pallime di jadwalkan untuk menjalani pemeriksaan awal hari ini di Kejaksaan, setelah penetapan sebagai tersangka penyalahgunaan dana desa APBdes tahun anggaran 2017. Baca Juga: Kepala Desa Pallime Bone Resmi-Ditetapkan Tersangka Kacabjari Pompanua Handoko saat di hubungi membenarkan hal tersebut. Menurutnya yang bersangkutan lagi berhalangan sakit. “Iya,…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Selatan akhirnya mengumumkan pengusulan Andi Sudirman Sulaiman sebagai Gubernur Sulsel defenitif. Sebelumnya, Andi Sudirman menjabat wakil gubernur, dan pelaksana tugas (Plt) gubernur Sulawesi Selatan, usai Nurdin Abdullah terjerat kasus korupsi. “Dengan ini pengumuman pengusulan, pengesahan pengangkatan, Wakil Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, jadi Gubernur Sulsel masa jabatan tahun 2018-2023,” ujar Ketua DPRD Sulsel, Andi Ina Kartika Sari saat rapat Paripurna di kantor DPRD Sulsel, Senin…
PALU, NEWSURBAN.ID — Wali Kota Palu H. Hadianto Rasyid Amin, S.E menerima kunjungan silaturahim pejabat Komandan Kodim atau Dandim 1306/Kota Palu Kolonel Infantri Suseno, S, Sos dan Letkol Infantri Ine Endang Sumardi S.Sos. Pilihan Redaksi: Wali Kota Hadi Sambangi Sejumlah Masjid Tua di Kota Palu Hadianto Rasyid Minta Perencanaan Pembangunan Kota Palu 2024 Memperhatikan Masukan Masyarakat Hadianto Rasyid Hadiri Forum Urban 20 Bersama Wali Kota dan Gubernur Lima Benua Pertemuan yang berlangsung dalam suasana penuh…