BONE, NEWSURBAN.ID – Tim Gabungan Satuan Polres Bone Sulawesi Selatan melaksanakan Inspeksi Mendadak (Sidak) ke sejumlah SPBU yang ada di beberapa titik Kota Watampone, Bone. Tim Polres Bone yang gelar sidak sejumlah SPBU merupakan gabungan dari Sat Intelkam, Sat Reskrim Polres Bone bagian Ekonomi. Sidak ini, di pimpin langsung oleh Kasat Intelkam Iptu Muh. Yufsin yang-didampingi oleh Kanit Ekonomi Iptu DR. ADI ASRUL. Sidak tersebut untuk mengantisipasi terjadinya kecurangan kecurangan yang diduga dilakukan oleh pihak…
PALU, NEWSURBAN.ID – Wali Kota Palu H Hadianto Rasyid memimpin apel bersama sosialisasi lapangan kepada seluruh pelaku usaha di Kota Palu. Sosialisasi tersebut terkait pajak dan retribusi daerah untuk optimalisasi pendapatan asli daerah (PAD) Kota Palu sebagai penopang pembangunan. Kegiatan ini, merupakan inisiasi Bapenda Kota Palu. Kegiatan berlangsung di lapangan indor Tenis KONI Kota Palu, Sabtu (6/1/2023). Hadir mendampingi Sekda Kota Palu Irmayanti, S.Sos, M.M, unsur pejabat Forkopimda, kepala OPD. Serta, camat, lurah dan stakeholder…
PALU, NEWSURBAN.ID — Asisten Administrasi Umum Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah M. Sadly Lesnusa mewakili Gubernur secara resmi membuka presentasi Pembuatan Film Perjuangan Tombolotutu, Pahlawan Nasional Tombolotutu asal Sulawesi Tengah, di Hotel Borobudur Jakarta pada Jumat malam, 10 Maret 2023 lalu. Ia mengatakan, dalam film itu, nantinya akan menampilkan kegigihan Perjuangan Tombolotutu Mengusir Penjajah di Sulawesi Tengah. Baca Juga: Saksikan Serah Terima JPT Pratama Lingkup Pemprov Sulteng, Wagub Sampaikan Harapan Gubernur Atas pembuatan film itu, Sadly Lesnusa…
JAKARTA, NEWSURBAN.ID — Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) akhirnya buka suara terkait pemecatan mantan Menteri Kesehatan dr. Terawan Agus Putranto dari keanggotaan IDI oleh MKEK. Juru Bicara PB IDI dr. Beni Satria mengatakan, pemberhentian Dokter Terawan sudah melalui proses yang panjang. “Di Muktamar 31 ini meneruskan hasil Sidang Khusus Etik Kedokteran yang memutuskan pemberhentian tetap sejawat dr Terawan Agus Putranto, spesialis Radiologi sebagai anggota IDI,” ujar Beni dalam Konferensi Pers, Kamis (31/3/2022). “Terkait…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Kenaikan Pangkat atau Kenkat perwira TNI AL merupakan kehormatan dan amanah. Di dalamnya mengandung konsekuensi untuk selalu menjaga, memelihara serta menjadi teladan dalam pelaksanaan tugas sehari-hari. Hal tersebut di ungkapkan Komandan Lantamal VI (Danlantamal VI ) Makassar, Laksamana Pertama TNI Dr. Benny Sukandari. Ia menyampaikan itu, saat menerima pelaporan Kenkat Perwira TNI AL Lantamal VI sebanyak 10 orang di ruang Kajoalalido Mako Lantamal VI, Jumat (1/4/2022). Laporan Kenkat periode 01 April 2022…
GOWA, NEWSURBAN.ID – Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Derah (APBD) Perubahan Kabupaten Gowa Tahun Anggaran 2024 ditetapkan menjadi Peraturan Daerah (Perda) pada Rapat Paripurna DPRD Gowa di Ruang Rapat DPRD Gowa, Selasa (20/8). Wakil Bupati Gowa, Abdul Rauf Malaganni mengungkapkan penetapan APBD perubahan ini merupakan bagian dari upaya bersama untuk terus memantapkan kolaborasi antara eksekutif dan legislatif serta komitmen kita untuk meningkatkan kualitas layanan publik, mempercepat pemulihan ekonomi, dan peningkatan kesejahteraan…
SOLO, NEWSURBAN.ID — Dugaan pelecehan seksual anggota JKT48 yang di sebut di sebuah Mal di Kota Solo,dibantah Wali Kota Kota Solo Gibran Rakabuming Raka. Anak sulung Presiden Joko Widodo itu, menyebut dugaan pelecehan seksual anggota JKT48 terjadi di sebuah pusat perbelanjaan di Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah. Baca Juga: Dosen UNM Di nonaktifkan Terkait Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Terhadap Mahasiwa “Namun, sebenarnya kejadian tersebut bukan di mal Solo, namun pusat perbelanjaan di Kabupaten Sukoharjo. Tentu bagaimana…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – “Jagai anakta jagai kotata,” Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan Pomanto (Danny Pomanto) mengajak orang tua Gerakan Makassar Salat Subuh Berjemaah. Untuk menjaga keamanan dan kesinambungan kota dengan mengarahkan anak pada hal-hal positif. “Tercabutnya nyawa manusia dari tubuh menandakan berakhirnya pula segala urusan dengan dunia. Akan tetapi amal jariyah bisa tetap mengalir meski raga tiada, dan yang paling dekat untuk hal itu adalah anak. Karena itu, anak wajib di jaga dan di bimbing…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Menyasar kecamatan, Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Makassar, menggelar Pekan Panutan PBB (Pajak Bumi dan Bangunan). Kegiatan Pekan Panutan PBB ini,digelar Bapenda Makassar di dua Kecamatan di Kota Makassar. Yakni, di Kecamatan Mamajang dan Kecamatan Ujung Pandang, Senin (30/5/2022). Baca Juga: Bapenda Makassar Cek Fisik dan Cek Pemilik Kendaraan, Firman Pagarra: Akan Kita Lakukan Berkala Kemudian, kegiatan pekan panutan kembali di laksanakan Selasa (31/5/2022). Di kecamatan Wajo dan Kecamatan Makassar. Kegiatan ini, di…
GOWA, NEWSURBAN.ID — “Kita berharap kagiatan seperti akan lebih mempermudah patani khususnya dalam mendapatkan permodalan melalui KUR. Sehingga ini akan meningkatkan kesejahteraan petani,” kata Bupati Gowa Adnan Purichta Ichsan. Hal itu, ia sampaikan saat mendampingi Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo membuka Pelatihan Literasi Keuangan Bagi Perwakilan Rumah Tangga Petani Program Rural Empowerment and Agricultural Development Scaling-up Initiative (Readsi) di Kantor BBPP Batangkaluku, Sabtu (20/8). Melalui kesempatan ini Adnan menyampaikan sangat menyambut baik-dilaksanakannya pelatihan ini. Menurutnya…