MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Masa kampanye politik pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak, termasuk Pilgub Sulsel, berakhir hari ini, Sabtu (23/11/2024), pukul…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Warga Kelurahan Tamamaung, Kecamatan Panakkukang menyatakan komitmen dukung pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar,…
Catatan: Egy Massadiah dari Halmahera MALUKU UTARA, NEWSURBAN.ID — Jadwal boleh tertunda, tetapi agenda kegiatan tidak boleh berubah. Matahari sudah masuk peraduan. Sementara masih ada jadwal “meninjau areal tambang” NHM. Bahkan rembulan belum menampakkan kecantikannya. Gerimis senja masih menyisakan basah tanah. “Tidak apa. Kita tunda makan malamnya. Sekarang meninjau lokasi tambang dulu. Ada lampu kan?” kata Doni Monardo, Komisaris Utama PT MIND ID, saat berkunjung ke lokasi tambang emas PT Nusa Halmahera Minerals (NHM), di…
PALU, NEWSURBAN.ID — Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan HAM atau Kanwil Kemenkumham Sulteng (Sulawesi Tengah) dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Palu teken kerjasama. Kerjasama antara Kanwil Kemenkumham Sulteng dengan DPRD Kota Palu di tandai dengan penandatangan Memorandum of Understanding (MoU) pada Selasa, 6 Juni 2023 lalu. Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kemenkumham Sulteng Budi Argap Situngkir bersama Ketua DPRD Kota Palu Armin Soeputra melakukan penandatangan nota kesepahaman tersebut. Baca Juga: Wali Kota Hadi Apresiasi DPRD…
PALU, NEWSURBAN.ID — Wali Kota Palu diwakili Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kota Palu, Moh. Akhir Armansyah, menghadiri acara Jalan Santai dalam rangka Reuni Akbar Alumni SMPN 11 Palu. Kegiatan jalan santai Reuni Akbar SMPN 11 Palu, di gelar di Jl. Keramik Kelurahan Duyu, Sabtu (24/6/2023). Selain Kadispora, hadir pula Kadis Pendidikan Kota Palu H. Hardi, Kepala SMP Negeri 11 Palu Sunardiyanto, Kabid, pengawas, kepsek SMP dan SD. Serta orang tua siswa kelas 7…
GOWA, NEWSURBAN.ID – Sebagai bentuk tindaklanjut dari amanah Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa melalui Wakil Bupati Gowa, Abdul Rauf Malaganni serahkan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) tahun 2025-2045 pada Rapat Paripurna DPRD, Senin (12/8). Wakil Bupati Gowa mengatakan pemerintah daerah sesuai kewenangannya wajib menyusun rencana pembangunan jangka panjang daerah sebagai bentuk konsistensi…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Jalankan program Sulsel Ramadan Berbagi Bahagia, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Sulawesi Selatan membagikan bingkisan Ramadan kepada masyarakat yang membutuhkan di Jalan Toa Daeng III, Batua, Kecamatan Manggala, Kota Makassar, Jum’at, 22 Maret 2024. Pemberian paket bingkisan ini sebagai wujud mendukung Gerakan Sulsel Ramadan Berbagi Bahagia. Penyalurannya langsung-dilakukan oleh Sekretaris Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Sulsel, Andi Munawir, bersama para pegawai-Disbudpar Sulsel. Bahkan-dilakukan secara door to door, sehingga tepat sasaran. Baca Juga: Pj…
MANADO, NEWSURBAN.ID – Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Sulsel melalui Balai Harta Peninggalan (BHP) Makassar kembali meneken perjanjian kerjasama dalam bidang Perwalian Anak. Kerjasama ini dilakukan antara BHP Makassar dengan 16 Pengadilan Agama (PA) yang terdiri dari 10 PA wilayah Pengadilan Tinggi Agama (PTA) Manado, Sulut, dan 6 PA lingkup PTA Gorontalo, di Hotel Luwansa, Manado, Kamis 10 Agustus 2023. Sebelumnya, BHP Makassar juga menggelar penandatangan kerjasama dengan 13 PA wilayah PTA…
PALU, NEWSURBAN.ID – Sekretaris Daerah Kota (Sekkot) Palu Irmayanti Pettalolo mewakili Pjs Wali Kota secara resmi menutup kegiatan Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadits (STQH) XXVII tingkat Kota Palu, pada Rabu (06/11/2024) di Kompleks PB Alkhairaat Pusat Palu. Sekkot Irmayanti yang membacakan sambutan tertulis Pjs. Wali Kota berharap agar melalui ajang STQH yang berlangsung sejak tanggal 02-06 November 2024 ini, bisa terwujud situasi kebersamaan. Untuk terus mempererat jalinan silaturahmi antara kafilah, official, dan para pendukung lainnya.…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Bulukumba, Andi Herfida Attas benar-benar menggenjot kemajuan UMKM kerajinan tangan Bumi Panritalopi. Ia menginginkan UMKM Bulukumba ‘Go Nasional’. “Alhamdulillah, hari ini. Kita ketemu langsung dengan Ketua Bidang Manajemen Usaha Dekranas Pusat, Ibu Sri Suparni Bahlil Lahadalia,” kata Andi Herfida Attas saat memperkenalkan sejumlah produk UMKM Bulukumba kepada istri dari Menteri Investasi, di Cafe Mama Jalan Serui, Kota Makassar, Minggu, 18 Desember 2022. Andi Herfida mengaku akan…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID — Dewan Pengurus Cabang (DPC) Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (IWAPI) Kabupaten Bulukumba Periode 2022 – 2027 resmi dilantik di Aula Hotel Agri Bulukumba, Rabu, 10 Agustus 2022. Pada pelantikan itu, Ketua DPC IWAPI Bulukumba-dijabat oleh Hj Ira Kasuara Hasyim, yang juga merupakan istri dari Wakil Bupati Bulukumba Andi Edy Manaf. Ira Kasuara Hasyim-dilantik oleh Ketua DPD IWAPI Sulsel Apt Hj Ainun Jariah, kemudian-dikukuhkan oleh Sekda Muh. Ali Saleng mewakili Bupati Bulukumba. Adapun tema…
BONE, NEWSURBAN.ID — Pengerjaan rehabilitasi ruas Jalan Reformasi Bone, kini menuai sorotan dari masyarakat. Bagaimana tidak akses jalur dua yang menuju Kantor DPRD Bone Sulawesi Selatan yang saat ini di kerjakan ternyata bukan betonisasi tapi hanya pengaspalan. Selain menuju Kantor DPRD, jalur ini juga menuju pusat keramaian Pasar Palakka yang sebelumnya mendapatkan perbaikan. Tetapi tidak bertahan lama di karenakan lokasi jalan ini terdapat kelabilan yang meliputi persawahan. Kepala Bidang Jalan dn Jembatan Dinas Bina Marga…