MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Persoalan kesehatan masih menjadi kebutuhan utama atau prioritas masyarakat di Sulawesi Selatan. Itu menurut pengamatan Tim Dokter-Medis…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Sudirman Sulaiman dan Fatmawati Rusdi (Andalan Hati),…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) nomor urut 2, Andi Sudirman Sulaiman-Fatmawati Rusdi (Andalan…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Inovasi Sahabat Lapor yang digagas Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa, melalui Bagian Organisasi Sekretariat Daerah meraih Penghargaan dari Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KEMENPANRB), sebagai Top 99 Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2021. Hal itu tertuang dalam SK KEMENPANRB No. 1009 Tahun 2021 tentang Top 99 Inovasi Inovasi Pelayanan Publik di Lingkungan Kementrian/Lembaga, Pemerintah Daerah, BUMD dan BUMD Tahun 2021. Kepala Bagian Organisasi Setkab Gowa, Sujjadan mengatakan Sahabat Lapor merupakan inovasi yang…
PALU, NEWSRBAN.ID – Jembatan IV Kota Palu yang hancur akibat gempa tsunami, likuifaksi tahun 2018 silam mulai-dibangun. Wali Kota Palu H. Hadianto Rasyid berucap syukur, karena penantian panjang masyarkatnya akhirnya terjawab. Pembangunan kembali Jembatan IV Kota Palu, secara resmi mulai pada Rabu, 20 Juli 2022. Lokasi jembatan itu, Jalan Rajamoili, Kota Palu. Pembangunan kembali jembatan yang penuh histori ini,ditandai dengan seremonial ground breaking oleh Wali Kota Palu, H. Hadianto Rasyid bersama Gubernur Sulawesi Tengah H.…
BONE, NEWSURBAN.ID — Ratusan karyawan berkumpul di lahan Pabrik Gula Camming (PGC) Selasa (8/11/2022). Lahan yang mereka klaim milik PGC akan di eksekusi penggugat, setelah memenangkan sengketa di Mahkamah Agung. Di ketahui, Pabrik Gula Camming yang terletak di Desa Wanua Waru, Kecamatan Libureng, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan. Baca Juga: Amure Respons Pengakuan Seorang Mahasiswi STIH Bone, Janji Bantu Biaya hingga Living Cost Salah satu karyawan, Andi Pacellengi menerangkan yang menjadi permasalahan adalah sertifikat Hak Guna Usaha…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — PSM Makasar memberikan kado indah kepada Indonesia khususnya Sulsel menjelang 77 Tahun Kemerdekaan RI. PSM Makassar masuk final AFC Cup 2022. Atas prestasi ini Andi Sudirman menyampaikan apresiasi atas perjuangan dan selamat atas capaian yang prestasi yang luar biasa ini. “Atas nama Pemprov dan masyarakat Sulsel bangga atas prestasi yang diraih oleh PSM Makassar berhasil masuk ke babak final AFC Cup 2022,” kata Andi Sudirman Sulaiman. Baca Juga: Pertandingan Persahabatan Tanda Awal…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Polsek Somba Opu bersama Tim INAFIS Polres Gowa dan Forensik Dokpol Biddokkes Polda Sulsel turun langsung melakukan olah TKP penemuan mayat bayi terbungkus plastik di Jalan Yasin Limpo, Kelurahan Romang Polong, Kecamatan Somba Opu Kabupaten Gowa, Rabu (16/11) sekitar Pukul 14.00 WITA. Mayat Bayi yang di duga berjenis kelamin laki laki itu terbungkus plastik berwarna hitam. Yang di simpan di sela-sela pohon pisang di salah satu kebun membuat geger warga sekitar lokasi.…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Tim Penggerak PKK Kabupaten Gowa melakukan studi tiru ke Kota Bekasi, Provinsi Jawa Barat. Rombongan berjumlah 39 orang diterima langsung Ketua Tim Penggerak PKK Kota Bekasi, Wiwiek Hargono di Command Center Kantor Walikota Bekasi, Selasa (12/9). Sekretaris TP PKK Gowa, Adriana Djamaluddin menuturkan, studi tiru ini di lakukan tidak lain untuk memperluas wawasan dan sharing pengalaman dalam perencanaan dan pelaksanaan 10 program pokok PKK. “Kami berkunjung ke Bekasi tidak lain ingin belajar,…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Mantan Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, mendapatkan apresiasi atas kontribusinya selama menjabat pada periode 2021-2023. Pasalnya, di era Andi Sudirman jadi Gubernur, infrastruktur Sulsel meningkat drastis dari jembatan terpanjang hingga akses ke daerah terisolir. Guru Besar Universitas Hasanuddin, Prof. Dr. Muhammad Hasyim, menyoroti capaian nyata dalam pembangunan infrastruktur, terutama perbaikan jalan sepanjang 500 kilometer yang memberikan dampak signifikan bagi masyarakat. “Penanganan jalan sejauh 500 kilometer adalah bukti nyata kinerja Pak Andi…
Bupati Adnan mengaku jika hal ini konsisten melakukan setiap harinya mampu mencapai satu persen masyarakat yang tervaksin. Maka 15 hari kedepan akan mencapai 67 hingga 70 persen dengan percepatan-percepatan yang dilakukan. GOWA, NEWSURBAN.ID — Pemerintah Kabupaten Gowa optimis mencapai target vaksinasi sebesar 70 persen masyarakat tervaksin di akhir desember mendatang. Hal ini diungkapkan Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan usai menerima Kunjungan Kapolda Sulsel untuk meninjau pelaksanaan vaksinasi massal, di SMKN 3 Gowa, Rabu (15/12). Ia…
GOWA, NEWSURBAN.ID – Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan berpesan kepada seluruh orang tua siswa agar terus memberikan dukungan dan bimbingan kepada para anak. Hal tersebut diungkapkan saat dirinya membuka sekaligus menjadi narasumber pada Seminar Pendidikan Nasional dengan tema “Peran Siswa dan Orang Tua pada Era 5.0 dalam Pembentukan Karakter Al-Qur’an dan Budaya Positif” di Baruga Madrasah Arifah Gowa, Kecamatan Pallangga, Minggu (23/7). “Orang tua harus mampu menjadikan anak sebagai teman dan orang tua harus menjadi…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Badan SAR Nasional Sulawesi Selatan atau Basarnas Sulsel makukan pemeliharaan kompetensi selam ‘Scuba Diver’ personel. Ini, merupakan upaya Basarnas Sulsel untuk untuk maksimalkan penyelamatan korban tenggelam yang belakangan kerap terjadi. Sebagai instansi yang bertugas membantu tugas Presiden menyelenggarakan pelayanan jasa SAR di wilayah Indonesia. Basarnas-dituntut mampu memberikan respons cepat atas setiap laporan yang membutuhkan pencarian dan pertolongan. Baca Juga: Tingkatkan Keterampilan Personil, Basarnas Sulsel Bimtek P3K “Sebagian besar kejadian yang membutuhkan layanan SAR…