MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Pengujung masa kampanye Pemilihan Gubernur (Pilgub) Sulawesi Selatan (Sulsel) Tim Danny-Azhar (DIA) melalui Juru Bicara (Jubir) Asri…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Wakil Bupati Gowa, Abd Rauf Malaganni melepas secara resmi Atlet Paralympic atau Atlet NCP (National Paralympic Commitee Indonesia) yang akan berlaga pada Pekan Paralympic Daerah atau Peparda Provinsi Sulsel (Sulawesi Selatan) di Kota Makassar. Pelepasan ini berlangsung pada pelaksanaan Upacara Bendera yang berlangsung di Lapangan Upacara Kantor Bupati Gowa, Senin (5/12). Abd Rauf mengatakan bahwa Peparda Provinsi Sulsel adalah suatu ajang kompetisi olahraga yang bersifat multievent bagi penyandang disabilitas yang dilaksanakan setelah…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Jakarta International Handicraft Trade Fair (Inacraft) 2023, kembali digelar untuk ke 23 kalinya. Pameran produk kerajinan terbesar di Asia Tenggara ini mengusung tema “The Authentic South Sulawesi” dengan menghadirkan berbagai produk kerajinan tangan dari seluruh Indonesia. Termasuk Provinsi Sulawesi Selatan. Pemerintah Kabupaten Gowa melalui Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Gowa pun turut memeriahkan event tahunan ini dengan menghadirkan sejumlah produk unggulan seperti tenun sutera khas Gowa bermotif Cora’ La’ba, dan tas…
BONE, NEWSURBAN.ID — Terduga pelaku percobaan pemerkosaan terhadap ibu hamil di Kelurahan Wae Tuo Kecamatan Tanete Riattang Timur Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan akhirnya di amankan oleh petugas kepolisian. Pelaku FR yang bekerja sebagai nelayan ini,diamankan petugas lantaran percobaan pemerkosaan seorang ibu MR yang sedang hamil, Senin, kemarin. Bumil ini, juga tetangga sendiri. Kapolres Bone AKBP Ardyansyah membenarkan penangkapan pelaku tersebut. “Iya pelakunya sudah-diamankan di kantor untuk-dilakukan pemeriksaan,” ungkapnya Selasa (4/10/2022). Baca Juga: Ibu Hamil di Bone…
BONE, NEWSURBAN.ID — Sebuh kapal feri, KMP Misima tabrak dua kapal kayu di Dermaga Pelabuhan Bajoe, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan. Insiden ini terjadi akibat kapal feri KMP Masima mengalami masalah. Kejadian ini pun mengundang perhatian awak kapal serta penumpang kapal. Di mana kapal feri KMP Masima tersebut sesuai jadwal ingin berangkat ke pelabuhan Kolaka Sulawesi Tenggara. KMP Masima, sedianya akan membawa penumpang berjumlah 147 orang,  tiba-tiba tabrak dua buah kapal kayu di Dermaga Pelabuhan Rakyat,…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Wakil Wali Kota Makassar Fatmawati Rusdi memberi bantuan paket makanan tambahan balita di Kecamatan Tallo. Hal itu sebagai upaya Fatmawati Rusdi berperan aktif tekan angka stunting di Kota Makassar. Ia menyerahkan bantuan paket makanan tambahan atau PMT itu, saat meninjau kegiatan Sabtu Bersih dan Sabtu Sehat di Kecamatan Tallo, Sabtu (19/3) Usai meninjau serta menyapa warga dan satgas kebersihan, Wawali Fatmawati juga beranjak menuju Pusat Kesehatan Masyarakat (PKM) yang berada di tiga…
Menghadiri Raker IKKG, Bupati Adnan memaparkan capaian pembangunan dan rencana lima tahun ke depan. GOWA, NEWSURBAN.ID — Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan hadir dalam Rapat Kerja Badan Pengurus Nasional Ikatan Kerukunan Keluarga Gowa (IKKG) di Gedung Zamir Kampus IPDN Cilandak Jakarta, Sabtu (11/12). Dalam pertemuan tersebut, Bupati Adnan memaparkan sejumlah pencapaiannya selama memimpin Kabupaten Gowa bersama wakilnya H. Abd Rauf Malaganni. Tak hanya itu, pihaknya juga memaparkan sejumlah rencana pembangunan di lima tahun mendatang. Menurut…
SIGI, NEWSURBAN.ID – Wakil Bupati Sigi Dr. Samuel Yansen Pongi, minta agar aktivitas penambangan liar dihentikan. Hal itu, ia sampaikan saat menghadiri Kegiatan Upacara Adat dan Groundbreaking Pembangunan Jalan Akses Sadaunta-Lindu. Ia hadir bersama Sekretaris Daerah Kabupaten Sigi Nuim Hayat. Kegiatan ini di awali dengan acara adat yang di laksanakan oleh Lembaga adat kecamatan Lindu. Kamis (15/6/2023). Sekretaris Daerah Kabupaten Sigi Nuim Hayat, mengatakan, Groundbreaking Pembangunan Jalan Akses Sadaunta-Lindu ini, merupakan penantian panjang masyarakat Kulawi…
LUWU TIMUR, NEWSURBAN.ID — Beredar video Closed Circuit Television (CCTV) seorang perempuan mendapatkan kekerasan sebuah toko Handphone. Informasi dihimpun kejadian tersenut, terjadi di Desa Arolipu, Kecamatan Wotu, Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan (Sulsel), Selasa 2 Mei 2023. Video dengan durasi 47 detik ini, memperlihatkan seorang pria mengenakan baju kaos lengan panjang serta celana pendek, memaksa seorang perempuan yang mengenakan jilbab berwarna hitam keluar dari tokoh dengan cara ditarik. Namun, perempuan tersebut menahan diri untuk tidak…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Anggota DPRD Kota Makassar, Apiaty Amin Syam meminta kepada semua pihak baik masyarakat dan pemerintah agar edukasi terhadap anak setiap hari guna menghindari tindak kekerasan terhadap anak. Sebab, fakta-fakta yang ada saat ini masih banyaknya anak-anak yang tidak mendapat perhatian khusus dari keluarganya. Sehingga tingkat eksploitasi dan penelantaran anak sering terjadi. “Fakta yang ada mungkin karena faktor ekonomi dan sosial sehingga terjadi hal-hal itulah yang tidak kita inginkan,” ujar Apiaty saat Sosialisasi…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Presiden Jokowi telah menyelesaikan seluruh rangkaian kunjungan kerjanya di Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel), 21 – 22 Februari 2024. Selama kunjungan kerja di Kota Makassar, Kabupaten Maros, dan Pangkep, Pj Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin semobil dengan orang nomor satu di Indonesia Jokowi. Mulai dari Hotel The Rinra, lokasi di mana Presiden Jokowi beristirahat, hingga berpisah di Bandara Base Ops. Lanud Hasanuddin, karena Presiden akan melanjutkan kunjungan kerja ke Sulawesi Utara, Pj. Gubernur Bahtiar…