MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Pengujung masa kampanye Pemilihan Gubernur (Pilgub) Sulawesi Selatan (Sulsel) Tim Danny-Azhar (DIA) melalui Juru Bicara (Jubir) Asri…
Garda Tipikor FH Unhas menyambut Hari Antikorupsi Sedunia pada 9 Desember 2021 mendatang, dengan cara berbeda. Selain mengangkat sisi “sukses” juga mengulas sisi kelam pemberantasan korupsi dan semangat reformasi. MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Pemberantasan korupsi dan pelaku tindak pidana korupsi masih menjadi isu hangat hingga kini. Seakan tidak ada habisnya. Fenomena itu, mengindikasikan pemberantasan korupsi belum sesuai spirit reformasi. Operasi tangkap tangan atau OTT oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih kerap terjadi. Pelaku OTT, dominan melibatkan…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan terus berkomitmen untuk mencegah dan menurunkan angka stunting. Salah satu upayanya, berkolaborasi dengan berbagai pihak merancang strategi komunikasi atasi stunting. Guna merancang strategi komunikasi atasi stunting yang efektif, Pemprov bekerjasama dengan Yayasan Jenewa Madani Indonesia dan UNICEF. Serta di dukung oleh Tanoto Foundation. Kerja sama itu, antara lain melaksanakan Kegiatan “Orientasi Penerapan Pedoman Strategi Komunikasi Perubahan Perilaku dalam Percepatan Penurunan Stunting Tingkat Kabupaten/Kota”. Kegiatan di lakukan selama dua…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Berawal dari penangkapan dua pengedar narkotika di Kota Makassar, Tim Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Sulsel ungkap ladang Ganja di Bontojai Bone. Luas ladang ganja di Bontojai Bone itu, kurang lebih 1 hektare. Lokasinya di Desa Bontojai, Kecamatan Bontocani, Kabupaten Bone, Sulawesi-Selatan. Kapolda Sulawesi Selatan Irjen Pol Nana Sudjana, menjelaskan anak buahnya ungkap lahan ganja di Bontojai Bone berawal dari penangkapan dia pria di Makassar. Kedua orang ini, adalah pecinta alam. Dari…
BARRU-SOPPENG, NEWSURBAN.ID – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan melalui Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi mulai melakukan tahap penanganan pada Batas Barru, ruas Pekkae-Takkalalla di Kabupaten Soppeng. Jalan yang akrab di sebut ruas Bulu Dua ini, menjadi salah satu prioritas Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman untuk di tangani secara bertahap. Dalam penanganan ruas Bulu Dua ini, di tangani dengan paket Long Segment. Baca Juga: Dapat Subsidi Penerbangan Pemprov Sulsel, Andi Sudirman Naik Pesawat Susi Air Makassar-Bone…
PALU, NEWSURBAN.ID — Panglima Komando Operasi TNI AU II (Pangkoopsud II) Marsda TNI Minggit Tribowo kunjungan kerja ke Kota Palu. Dalam Kunker ini, Pangkoopsud II hadiri baksos operasi bibir sumbing dan sunatan massal dalam rangka HUT 76 TNI AU, pada Kamis (19/5/2022). Kedatangan Pangkoopsud II,dijumput sejumlah pejabat daerah Pemkot Palu dan Pemprov Sulteng di Bandara Mutiara Sis Al-Jufri, Kota Palu pada Kamis. Terlihat Gubernur Sulawesi Tengah H. Rusdy Mastura, Sekretaris Dearah Kota Palu Irmayanti Pettalolo…
GOWA, NEWSURBAN.ID — Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan berharap sinergitas antara Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa bersama Himpunan Mahasiwa Islam Kabupaten Gowa (HMI Gowa) dapat terus terjalin khususnya dalam mensukseskan program daerah. Hal tersebut diungkapkan saat dirinya menghadiri Pelantikan Pengurus Himpunan Mahasiswa Islam dan Korps HMI-Wati Cabang Gowa Raya di Baruga Tinggimae, Rujab Bupati Gowa, Senin (20/3). “Selamat atas pelantikan ini, mudah-mudahan bisa terus bersinergi dengan Pemerintah Kabupaten Gowa dalam membangun wilayah yang baik dan masyarakatnya…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto mendukung pelaksanaan The 7th International Conference on Accounting Management and Economics (ICAME 2022). Hal ini di utarakan saat menerima kunjungan Panitia ICAME 2022 di kediamannya, Jalan Amirullah, Jumat (30/09/2022). Baca Juga: BPJS Ketenagakerjaan Makassar Temui Danny Pomanto Bahas Perlindungan Pekerja “Kami sebagai pemerintah mendukung kegiatan konferensi akademik seperti ini, apalagi cakupannya internasional dan Makassar tuan rumah,” ungkap Danny Pomanto. Dia berharap kegiatan yang akan berlangsung pada…
BONE, NEWSURBAN.ID — Komunitas pemuda Bharenzek menggelar lomba balap sepeda motor gabah. Lokasinya di Desa Bulu-Bula Kecamatan Tonra Kabupaten Bone Sulawesi Selatan Minggu kemarin (25/9/2022). Lomba balap sepeda motor gabah ini,dilaksanakan sebagai bentuk ras syukur warga Bulu-Bulu setelah melakukan panen raya pada beberapa hari lalu. Baca Juga: Bupati Bone: Kalau ada Petahana Tidak Terpilih, Berarti Kinerjanya Buruk Ketua Komunitas Bharenzek Rian Asri mengatakan ada puluhan pengemudi ojek gabah yang turut meramaikan kegiatan ini. “Jadi peserta harus…
GOWA, NEWSURBAN.ID – Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan ditunjuk sebagai salah satu dari 18 kepala daerah di Indonesia menjadi peserta Kursus Pemantapan Pimpinan Daerah (KPPD) I-Tahun Anggaran 2023 oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Program tersebut merupakan kerjasama antara Lembaga Ketahanan Nasional Republik Indonesia (Lemhanas) dengan Purnomo Yusgiantoro Center (PYC) dan Nasional University of Singapore (NUS) yang berlangsung sejak tanggal 27 Oktober hingga 17 November 2023 mendatang. “Insya Allah mulai Kamis ini saya izin kembali kepada…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID — Setelah jeda beberapa pekan, perburuan hama babi kembali dilaksanakan oleh Tim Pemburu Babi Bulukumba. Kali ini wilayah yang menjadi sasaran perburuan adalah Desa Karassing Kecamatan Herlang, Minggu 28 Agustus 2022. Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Thaiyeb Maningkasi menyampaikan kegiatan memburu babi ini akan terus di lakukan. Dengan terus mengajak warga untuk berpartisipasi agar hama babi yang merusak pertanian warga semakin berkurang. “Alhamdulillah, tim pemburu babi kembali bergerak. Hari ini ada 28…