MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Pengujung masa kampanye Pemilihan Gubernur (Pilgub) Sulawesi Selatan (Sulsel) Tim Danny-Azhar (DIA) melalui Juru Bicara (Jubir) Asri…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Puncak peringatan Hari Ibu Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel), yang terselenggarakan Tim Penggerak PKK Sulsel. Kegiatan ini berlangsung di Baruga Pattingalloang Makassar, Selasa 27 Desember 2022. Kegiatan dibuka langsung Ketua TP PKK Sulsel, Naoemi Octarina, Bertabur bantuan. Adapun bantuan yang diberikan. Antara lain, bantuan untuk usaha ekonomi produktif bagi kalangan lanjut usia, santunan kematian untuk korban kebakaran di Kabupaten Toraja Utara, santunan kematian untuk korban kebakaran di Kabupaten Sidrap. Serta bantuan untuk kelompok…
BULUKUMBA, NEWSURBAN.ID — Bupati Bulukumba Muchtar Ali Yusuf menyerahkan secara simbolis SK Menkumham tentang pemberian Remisi Umum bagi Narapidana dan Anak dalam rangka Hari Kemerdekaan RI di halaman Kantor Lapas Kelas IIA Bulukumba, Rabu, 17 Agustus 2022. Bupati didaulat menjadi pemimpin upacara sekaligus membacakan sambutan tertulis Menteri Hukum dan HAM, Yasonna Laoly tentang pemberian remisi. Usai menyerahkan SK remisi kepada narapidana tersebut, Bupati yang akrab-disapa Andi Utta menghibur warga binaan Lapas dengan nyanyi bareng dan…
PALU, NEWSURBAN.ID — Warga Sulawesi Tengah (Sulteng) dibuat geger adanya seorang pria mengaku sebagai nabi. Pria mengaku nabi ini berasal Medan, Sumatera Utara telah diamankan di Polsek Donggalla, Sulteng. Pria berjenggot panjang menggunakan baju gamis biru ini kemudian membuat geger para warga Uwentira, membawa ajaran sesat dengan meminta tumbal kepada pengikutnya untuk sesajikan. Sementara dari salah satu pengikutnya mengaku pengikut pria itu lantaran kehidupannya yang sulit. Setelah menjadi pengikut, ia dengan beberapa orang mengaku menerima…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Dosen Teknik Sipil Fakultas Teknik Unhas/Anggota Himpunan Ahli Teknik Hidrolik Indonesia (HATHI) Farouk Maricar menilai kolam retensi minim di pemukiman padat penduduk salah satu pemicu genangan air di Makassar. Sejak memasuki awal bulan Februrari 2023, cuaca ekstrem melanda Makassar dan sekitarnya. Pada puncaknya genangan mecapai titik kulminasi akibat pusaran air laut perairan Sulawesi Selatan bagian barat mengalami pasang surut hingga tumpah ke daratan dan nyaris lumpuhkan aktifitas masyarakat. Daerah pesisir pun tak…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Penjabat Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, melakukan kunjungan silaturahmi ke Kantor Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional VI Sulawesi, Maluku dan Papua (Sulampua), di Jalan Sultan Hasanuddin No.3-5, Kecamatan, Ujung Pandang, Kota Makassar, Rabu, 25 Oktober 2023. Bahtiar diterima langsung oleh Kepala OJK Regional VI Sulampua, Darwisman. Dalam pertemuan tersebut, keduanya membahas literasi keuangan dan ekosistem bisnis budidaya pisang. Darwisman menjelaskan, peranan OJK serta beberapa program akses keuangan melalui Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah…
“Gerakan ini merupakan cara (Sulsel Ramadan Berbagi Bahagia) Pemda Pemprov Sulawesi-Selatan membangkitkan dan menghidupkan karakter dan kepribadian dasar masyarakat Bugis, Makassar, Mandar, dan Toraja yang sejatinya ringan tangan suka membantu sesama dan suka menolong orang orang sekitarnya yang kurang mampu.” NEWSURBAN.ID — SAUDARA saudaraku warga Sulawesi Selatan baik yang berdomisili di rantau maupun di Sulsel, momentum bulan suci Ramadan 2024 inilah saatnya kita kembali memperlihatkan kepedulian kita kepada sesama yang dibalut dalam berbagi bahagia. Saya…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID – Kabar gembira untuk masyarakat Sulawesi Selatan (Sulsel). Penjabat Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, menyampaikan jika Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, menyetujui usulan untuk menambah kuota atau plafon Kredit Usaha Rakyat (KUR) hingga dua kali lipat. “Alhamdulillah Bapak Menko Perekonomian menyetujui permohonan untuk menambah alokasi KUR dua kali lipat dibanding tahun 2023,” kata Bahtiar Baharuddin, usai menerima kunjungan Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto. Di Rumah Jabatan Gubernur Sulsel, Kamis malam, 1 Februari 2024.…
BONE, NEWSURBAN.ID — Bone Bupati Bone Andi Fahsar M Padjalangi menghadri Pemantapan Persiapan Kontingen Kabupaten Bone pada Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sulawesi Selatan (Sulsel) 2022 di Gedung PKK Watampone, Jumat (12/08/2022). Bupati Bone berharap para kontingen yang nantinya ikut berlaga di porprov di Sinjai mampu mendapatkan hasil sempurna. “Salah satunya olahraga Muay Thai ini semoga para anak-anak ku bisa memenangkan pertandingan dan mengharumkan nama baik daerah,” harapnya. Baca juga: Bupati Bone Harap Atlet Softball Tetap…
MAKASSAR, NEWSURBAN.ID — Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Selatan (Sulsel) bersama BPJS Ketenagakerjaan Wilayah Sulawesi dan Maluku, kompak meningkatkan taraf kehidupan masyarakat Sulsel lewat Jaminan Sosial Tenaga Kerja (Jamsostek). Deputi Direktur BPJS Ketenagakerjaan Wilayah Sulawesi Maluku, Arif Budiarto, mengaku, pihaknya fokus melindungi masyarakat Indonesia, khususnya tenaga kerja di Sulsel dan Maluku. Baca Juga: Andi Sudirman Beri Penghargaan Kepada 5 Duta Rumah Belajar Sulsel “Kami dari BPJS Ketenagakerjaan berupaya melindungi tenaga kerja Indonesia. Yang saat ini jumlahnya…
PINRANG, NEWSURBAN.ID — Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman meresmikan jalan lalu lintas harian rata-rata (LHR) tinggi Ruas Pinrang-Rappang sepanjang 3,3 Km di Alecalimpo, Keluruhan Pakkie, Kecamatan Tiroang, Kabupaten Pinrang, Minggu, 13 November 2022. Secara simbolis ia mengunting pita didampingi Kepala Dinas PUTR Sulsel, Astina Abbas dan Bupati Pinrang, Andi Irwan Hamid. Peresmian hasil pelaksaaan kegiatan rekonstruksi sebagai upaya Pemprov Sulsel mewujudkan misi hadirnya infrastruktur yang berkualitas dan aksesibilitas. Pelaksanaan penanganan berupa konstruksi jalan aspal…